Sambangi SMP Gisting Tanggamus, Ini yang Dilakukan Polantas

Rabu, 3 Oktober 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Indonesia, Propinsi Lampung, Kabupaten TANGGAMUS, Detikkasus.com – Polres Tanggamus terus mensosialisasikan peraturan lalu lintas di wilayah hukumnya. Hari ini, Selasa (02/10/18) melalui program Police Goes To School Kasat Lantas AKP Dade Suhaeri melaksanakan penyuluhan langsung di SMPN 1 Gisting Tanggamus.

Dikatakan Kasat Lantas AKP Dade Suhaeri, S.Kom sosialisasi dilaksanakan dengan materi UU No 22 Tahun 2009, penceegahan kecelakaan dan sosialisasi Transportasi Sehat Merakyat (TSM).

Baca Juga:  Setwil DPW LSM TOPAN-RI, Suriani : Minta Penegak Hukum Usut Oknum Yang Mengaku LSM Topan RI

“Tujuannya agar pelajar memahami tata cara berlalu lintas yang baik sehingga tercipta keselamatan dijalan sehingga angka kecelakaan menurun dan pelajar memahami TSM,” kata AKP Dade Suhaeri mewakili Kapolres Tanggamus AKBP I Made Rasma, SIK. M.Si usai kegiatan.

Baca Juga:  Hindari Miras Bhabinkamtibmas Sumberklampok Himbau Warga Binaannya.

Selain itu lanjut AKP Dade Suhaeri, diharapkan dapat menciptakan karakter anak sejak usia dini agar patuh dan taat berlalu lintas.

“Kegiatan dilaksanakan pukul 09.00 Wib hingga pukul 11.00 Wib bersama Kanit Dikyasa Bripka Yuliansyah Idrus,” tandasnya.

Baca Juga:  Seputar Hukum | Dua anggota Polres Sekadau diberhentikan tidak hormat

Terpisah, seorang pelajar, Suryani mengaku berterima kasih atas sosialisasi yang diberikan Polres Tanggamus, menurutnya kegiatan tersebut sangat poisitif.

“Terima kasih, kegiatan sangat bermanfaat sehingga menambah wawasan kami dalam berlalu lintas,” ucapnya. (*Ridho)

Berita Terkait

Ketua DPC PJI Bojonegoro : Kawal Terus Kasus Pembacokan Wartawan di Wilayah Hukum Polres Tuban
Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4
Paslon FAOITA NO. 4 kukuhkan Kordes Dan Kartini FAOITA Se-Kecamatan Hibala Kabupaten Nias Selatan
Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.
Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 
SAPA : Tekankan Bahwa Syariat Islam Aceh, Sering Kali Hanya Menjadi Janji Tong Kosong Nyaring Bunyinya.
80 Persen Pelanggar Syariat Islam Di Banda Aceh Mahasiswa Asal Luar Kota.
SDM Polda Aceh, Melaksanakan Pelatihan Peningkatan Kemampuan Konselor Psikologi

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 16:11 WIB

Ketua DPC PJI Bojonegoro : Kawal Terus Kasus Pembacokan Wartawan di Wilayah Hukum Polres Tuban

Sabtu, 16 November 2024 - 10:55 WIB

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Jumat, 15 November 2024 - 21:28 WIB

Pelaksanaan Bimtek, Terus Bergulir Menjelang Akhir Tahun, Dan Terus Kerap Menguras Dana Desa.

Jumat, 15 November 2024 - 21:27 WIB

Telan Korban Kecelakaan, Ormas LAKI, Minta Kantor Dinas PUPR Aceh Timur, Segera Perbaiki Badan Jalan Yang Telah Rusak 

Jumat, 15 November 2024 - 21:27 WIB

SAPA : Tekankan Bahwa Syariat Islam Aceh, Sering Kali Hanya Menjadi Janji Tong Kosong Nyaring Bunyinya.

Berita Terbaru

Peristiwa

Kodam IV/Diponegoro Menyiapkan Skema Jaga Stabilitas Pilkada

Sabtu, 16 Nov 2024 - 14:12 WIB

Uncategorized

Eho Baluta Nias Selatan Dikunjungi Pasangan FAOITA No. Urut 4

Sabtu, 16 Nov 2024 - 10:55 WIB