Sambang Desa, Bhabinkamtibmas Desa Pucaksari Berikan Himbauan Kamtibmas Kepada warga. ⁠⁠⁠

Polda Bali – Polres Buleleng , detikkasus.com – Selain sebagai Pelindung, Pengayom dan Pelayan masyarakat, Bhabinkamtibmas juga bertugas membina keamanan dan ketertiban di suatu wilayah desa yang dusebut desa binaan, yang mewajibkannya untuk selalu berada ditengah-tengah masyarakat.

Hal tersebut diungkapkan Aiptu Nyoman Warta selaku Bhabinkamtibmas Desa Pucaksari Polsek Busungbiu pada saat melaksanakan kegiatan sambang kedesa Pucaksari ysng mejadi desa binaannya. Jumat (10/11/2017) jam 11.00 wita.

Baca Juga:  Cabup Ipong Ajak Kaum Melenial Untuk Perubahan dan Kesejahteraan Masyarakat Ponorogo

Pada kesempatan tersebut Bhabin Aiptu Nyoman Warta juga melaksanakan kunjungan kerumah Nengah Tangkil seorang warga di Br Dinas Kemuning Desa Pucaksari untuk menyampaikan pesan-pesan Kamtibmas.

Baca Juga:  Untuk Mewujudkan Kamtibmas Dengan Penebalan Personil di Pura Pulaki

“Memberikan himbauan kamtibmas kepada warga agar selalu meningkatkan kewaspadaannya dan bersama-sama menjaga situasi kamtibmas didesa agar tetap aman, nyaman dan kondusif”, kata Aiptu Nyoman Warta.

Hal yang sama juga dikatakan oleh Kapolsek Busungbiu AKP I Nengah Muliadi.S.H Saat dikonfirmasi melalui sambungan telephon. “Bhabinkamtibmas wajib memberikan pelayanan yang terbaik kepada seluruh warga didesa binaanya dan menjalin hubungan yang harmonis dan bersinergi dengan warga dalam mewujudkan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif didesa binaan dan diwilkum Polsek Busungbiu”, ujar kapolsek AKP I Nengah Muliadi, S.H.(Ryu)

Baca Juga:  Babinsa 0816/03 Buduran Menghadiri Undangan Peresmian Klinik Desa Sukorejo

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *