Razia Penegakan Disiplin Prokes Digencarkan TNI-Polri di Lamongan

Minggu, 7 November 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Lamongan l Detikkasus.com – TNI-Polri dan Pemerintah di Kabupaten Lamongan terus melaksanakan kegiatan operasi gabungan Yustisi Razia Penegakan Disiplin Protokol Kesehatan.

Hal itu dilakukan tidak lain untuk menekan dan mencegah serta mengurangi resiko penyebaran Covid-19 di lingkungan masyarakat khususnya di wilayah Kabupaten Lamongan terutama di tempat tempat keramaian seperti alun alun lamongan dan Pasar.

Baca Juga:  Prajurit Puslatpurmar 8 Teluk Ratai Ikut Membantu Membuka Jalan Akibat Bencana Angin Puting Beliung.

Dalam operasi gabungan tersebut diikuti oleh Anggota TNI Polri jajaran Kodim 0812/Lamongan Dan polres lamongan serta pemkab Lamongan.

Kapten Inf Bekti Suprapto selaku Pasi Ops Kodim 0812 Lamongan mengatakan, bahwa masih banyaknya warga yang tidak mematuhi protokol kesehatan seperti tidak menggunakan Masker.”katanya, Menggu (07/11/2021).

Untuk itu ,lanjutnya, kami berikan edukasi dan himbauan untuk tetap patuh dan disiplin menjalankan protokol kesehatan.

Baca Juga:  Saka Wira Kartika Kodim 0824 Terima Sosialisasi Bahaya Narkoba

“Pada operasi kali ini kami juga membagikan masker kepada mereka khususnya masyarakat secara cuma – cuma guna mencegah percepatan penyebaran Covid-19 serta memberi bantuan sembako,”terangya Pasi Ops

Pasi Ops juga menambahkan, apalagi sekarang ini kita memasuki masa New Normal atau Adaptasi Kebiasaan Baru (AKB), berlaku 3M menjadi sebuah keharusan.Memakai masker,mencuci tangan dan menjaga jarak menjadi hal yang wajib untuk dipatuhi oleh seluruh kalangan warga masyarakat dari anak – anak maupun orang dewasa.Hal itu untuk kepentingan kita bersama dalam melawan Covid-19,” jelas Pasi Ops Kapten Inf Bekti Suprapto (pendim0812)

Baca Juga:  Petugas Gabungan di Lamongan Siaga di Tempat Wisata

Berita Terkait

Pelaksanaan Pembinaan Media Teritorial di Tingkat Kodim, Tim dari Pusterad Kunker ke Kodim 0419/Tanjab Barat
Kadispora dan Kadishub Didampingi Dandim 0808, Melepas Kontingen Karate Piala Panglima TNI dari Blitar
Percepat Penurunan Stunting oleh Pos Koramil Kepanjenkidul bersama LIBAS Kota Blitar
Memperingati HUT TNI ke-79 Kodim 0149 Tanjab Barat mengadakan Khitanan Massal dan Pengobatan Gratis
Danlanal Cirebon ikuti Sidang Pantukhir Daerah Panda Lantamal III Jakarta Penerimaan CABA dan CATA PK Gel 2 Tahun 2024
Wujud Peduli TNI AD kepada Rakyat, Kodim 0614/Kota Cirebon gelar Bakti Mandiri Masyarakat
Sambut HUT TNI AL ke-79, Lanal Cirebon laksanakan Upacara Ziarah Ke TMP Samudera Jalaksana Kuningan
Tingkatkan Motivasi Prajurit, Motivator Nasional Dr. Aqua Dwipayana Sampaikan Sharing Komunikasi di Lanal Cirebon

Berita Terkait

Jumat, 1 November 2024 - 18:38 WIB

Pelaksanaan Pembinaan Media Teritorial di Tingkat Kodim, Tim dari Pusterad Kunker ke Kodim 0419/Tanjab Barat

Rabu, 16 Oktober 2024 - 20:16 WIB

Kadispora dan Kadishub Didampingi Dandim 0808, Melepas Kontingen Karate Piala Panglima TNI dari Blitar

Selasa, 15 Oktober 2024 - 18:59 WIB

Percepat Penurunan Stunting oleh Pos Koramil Kepanjenkidul bersama LIBAS Kota Blitar

Minggu, 22 September 2024 - 18:57 WIB

Memperingati HUT TNI ke-79 Kodim 0149 Tanjab Barat mengadakan Khitanan Massal dan Pengobatan Gratis

Senin, 9 September 2024 - 19:03 WIB

Danlanal Cirebon ikuti Sidang Pantukhir Daerah Panda Lantamal III Jakarta Penerimaan CABA dan CATA PK Gel 2 Tahun 2024

Berita Terbaru