Razia Kendaraan Untuk Jaga Kamtibmas Tetap Kondusif

Senin, 30 April 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali- Polres Buleleng , detikkasus.com – untuk mencegah Masuknya orang mencurigakan atau barang Berbahaya dan Untuk menekan pelanggaran lalu lintas serta menekan terjadinya kecelakaan lantas maka telah dilaksanakan giat Razia pada Hari Senin 30 April 2018, pukul 23.00 Wita bertempat depan Mako personil Polsek Gerokgak dipimpin Pawas Iptu Putu Widnyana, melaksanakan kegiatan Pemeriksaan Kendaraan Bermotor.

Baca Juga:  Kapolres Bojonegoro Gandeng Ulama Ciptakan Kamtibmas Kondusif

Kegiatan tersebut bertujuan untuk memberikan himbauan tentang peraturan lalulintas kepada pengendara kendaraan bermotor atau pengemudi dan disamping itu sasaran kegiatan juga melakukan TO barang-barang berbahaya seperti senjata tajam, bahan peledak, Narkoba, miras dan juga orang yg dicurigai atau mencurigakan.

Dalam kegiatan tersebut telah dapat memeriksa kendaraan R2 : 15 unit, kendaraan R4 : 8 unit, kendaraan R6 : 5 unit ,dan box : 1 unit, pic Up : 1 ,kendaraan R10 : Nihil.

Baca Juga:  Operasi Miras Dipimpin Pawas Menyasar Mini Market

Hasil pelaksanaan kegiatan tersebut tdk ditemukan TO berupa sajam, miras, narkoba, handak namun tetap memberikan himbauan kepada pengendara dan pengemudi utk selalu berhati-hati dalam perjalanan.

Selesai kegiatan Kapolsek Gerokgak Kompol I Ketut Relo Kusada saat dikonfirmasi terpisah menjelaskan ” Kegiatan tersebut bertujuan untuk menjaga situasi tetap aman dan memberikan himbauan Simpatik tentang peraturan lalulintas kepada pengendara kendaraan bermotor atau pengemudi disamping itu sasaran kegiatan juga dengan Target Operasi senjata Tajam, Bahan Peledak, Narkoba dan barang berbahaya Lainnnya, serta orang yang dicurigai atau mencurigakan”, ungkap Kompol Ketut Relo Kusada.(Ryu)

Baca Juga:  Para Tentara Yang Terus Bekerja dan Bekerja setelah Penutupan TMMD Ke 106

Berita Terkait

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 
Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa
Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK
Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa
APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.
Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.
Kejati Aceh, Di Duga Tidak Bernyali Mengusut Temuan LHP-BPK, Terkait Indikasi Kasus Korupsi Di Pemkab Aceh Timur
Dalam Rangka Persiapan  Pil-Kada, PPK Nibong Lantik 161 KPPS 

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 19:13 WIB

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 

Kamis, 7 November 2024 - 19:12 WIB

Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:11 WIB

Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK

Kamis, 7 November 2024 - 19:10 WIB

Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:09 WIB

APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.

Berita Terbaru