Ratusan Ancak dan Tumpeng Sedekah Bumi Desa Menunggal | Reporter : Darno

Kamis, 24 Agustus 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabupaten Gresik, detikkasus.com – Warga di Desa Menunggal, Kecamatan Kedamean, Gresik menggelar tradisi sedekah bumi pada 12/08/17. Sedikitnya 15 ancak diarak oleh warga dalam tradisi yang sudah berlangsung secara turun-temurun ini. Selain ancak juga Ratusan Warga membawa Tumpeng, jajan Pasar yang dibawa ke Balai Desa serempat. Acara tersebut dimeriahkan Ludruk Irama Baru. Kades terlihat hadir dalam acara bertajuk Sedekah Bumi Desa berikut membuka acara yang didampingi beberapa Kaur setempat
Sebelum diarak, masyarakat meletakkan ancak di depan rumahnya atau RT masing-masing.Tradisi yang digelar setiap tahun ini merupakan wujud syukur warga setempat kepada Allah SWT atas segala limpahan rezeki dan kemakmuran.

Baca Juga:  Kabel PLN turun melintang di tengah badan jalan tepat nya di perempatan jalan etanol

“Sedekah Bumi yang digelar warga Desa Menunggal kali ini mengalami peningkatan terlihat dari Antusias warga yang mengeluarkan Ancak dan Tumpeng , jelas semakin Banyak ” Kata Kades Setya Dwi Iryanto.

Baca Juga:  Anggota Polsek Busungbiu Lakukan Pengamanan Pada Acara Kebaktian di GKPB Bukit Zaitun Desa Kedis

Ancak yang berisi berbagai makanan juga hasil bumi itu diarak oleh tiga hingga enam orang. Makanan yang terdapat dalam ancak tersebut dibagi-bagikan kepada warga sekitar hingga tidak ada yang tersisa. ancak diarak terlebih dulu dan Naik ke panggung serta diabadikan bersama sebelum isi dalam ancak tersebut dibagi-bagikan ke warga.

Baca Juga:  Rombongan Para Relawan Bhinneka Nusantara Jokowi-Ma’ruf (BN Jokma) Jatim Kecelakaan di Tol Cipali Jawabarat

“Tradisi sedekah bumi merupakan budaya turun-temurun yang diwariskan warga sampai sekarang. Inti dari tradisi itu adalah mengedepankan gotong-royong di tengah kemajuan zaman,” kata Kades Setya Dwi Iryanto. (Darno).

Berita Terkait

Elektabilitas Paslon FAOITA No. Urut 4 Sangat Membanggakan, Ucap Satgas DPP Partai Demokrat Saat Monitoring
Sambut Hari Jadi Humas Polri Ke-73, Polres Bojonegoro Gelar Donor Darah
Pemkab Bojonegoro Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda ke- 96 Tahun
Pemkab Bojonegoro Akan Gelar MTQ 2024, Simak Waktu dan Cara Pendaftarannya
Empat Tim Melaju ke Semifinal Turnamen Futsal Peringatan Hari Jadi Bojonegoro (HJB) ke- 347 dan HUT ke- 79 TNI
Tim Relawan Wannur Pos Kota Bagi – Bagi Kaos Dan Siap Menangkan Wahono – Nurul
Diduga Status Produksinya Pabrik Rokok Bermerek Selera 165, Di Pertanyakan Izin Cukai Yang Kini Telah Digunakan.
Waka Polda Aceh Hadiri Rapat Secara Virtual Terkait Rekrutmen Bakom-Sus Dukung Program Ketahanan Pangan

Berita Terkait

Kamis, 31 Oktober 2024 - 23:35 WIB

Elektabilitas Paslon FAOITA No. Urut 4 Sangat Membanggakan, Ucap Satgas DPP Partai Demokrat Saat Monitoring

Kamis, 31 Oktober 2024 - 23:17 WIB

Sambut Hari Jadi Humas Polri Ke-73, Polres Bojonegoro Gelar Donor Darah

Kamis, 31 Oktober 2024 - 23:16 WIB

Pemkab Bojonegoro Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda ke- 96 Tahun

Kamis, 31 Oktober 2024 - 23:15 WIB

Pemkab Bojonegoro Akan Gelar MTQ 2024, Simak Waktu dan Cara Pendaftarannya

Kamis, 31 Oktober 2024 - 23:11 WIB

Empat Tim Melaju ke Semifinal Turnamen Futsal Peringatan Hari Jadi Bojonegoro (HJB) ke- 347 dan HUT ke- 79 TNI

Berita Terbaru

Uncategorized

Pemkab Bojonegoro Gelar Upacara Hari Sumpah Pemuda ke- 96 Tahun

Kamis, 31 Okt 2024 - 23:16 WIB