Puluhan Pemudik ke Bawean Akhirnya Bisa Ikut Berlayar, Yang Sempat Tak Kegian Tiket. Reporter – Imam S /Mariono.

Sabtu, 24 Juni 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Gersik, detikkasus.com – Sekitar 100 lebih pemudik tujuan Pulau Bawean akhirnya bisa bernafas lega setelah Kepala Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Gresik AKBP Capt. Hermanta mempersilahkan mereka ikut berlayar bersama KMP Giliiyang, Jum’at (24/6) malam.

Sebelumnya, mereka sempat tidak kebagian tiket kapal KMP Giliiyang yang dikabarkan habis sesuai kapasitas yang ada. Selain it, juga terdapat sejumlah calon penumpang yang dianulir lantaran tiket tak sesuai identitas bersangkutan.

Baca Juga:  Lebih 1 Tahun Laporan Kelompok Tani Mandeg Di Polres Pelalawan

Beruntung, mereka akhirnya diperkenankan melakukan pendaftaran ulang guna mencocokkan identitas calon penumpang dengan nama yang tertera pada tiket kapal.

Keputusan itu diambil menurut Capt. Hermanta setelah mengkaji dan mempertimbangkan aspek keselamatan para penumpang.

Baca Juga:  Jaga Keamanan Wilayah Polsek Singaraja Gelar Pemeriksaan Bermotor

Jaminan keamanan dan keselamatan itu menurut Capt. Hermanta berdasarkan jumlah alat keselamatan dan jumlah inflatable extra, yaitu kapal yang dapat menampung jika menghadapi keadaan bahaya.

“Yang pertama kita harus bisa menjamin masyarakat itu bisa berlayar dengan aman dan selamat,” jelasnya.

Baca Juga:  PT. Musim Mas Abaikan Rekomendasi DPR RI Atas 2050 Ha Lahan Warga

Setelah meneliti dan memperhitungakankan itu semua, dapat diketahui jumlah kapasitas muat KMP Giliiyang sebanyak 340 penumpang.

“Kapasitas muat yang ada untuk kapal Giliiyang ini sebanyak 340, karena tidak ada muatan kendaraan dan kemungkinan ini sudah kita perhitungkan sejak jauh hari,” pungkasnya. (imm.s/mar)

Berita Terkait

Nurul Alfida Fakultas Hukum UBB Angkat Bicara Soal Pengamen Di Jalanan
“Mengapa Pernikahan Dini Masih Marak?” Sebuah Pertinjauan terhadap Remaja dan Masyarakat Indonesia
Kepengurusan DPK Maliku, Sektor Desa Talio & Sektor Desa Dandang Resmi di Kukuhkan DPD Fordayak Pulang Pisau
SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”
Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 12:25 WIB

Nurul Alfida Fakultas Hukum UBB Angkat Bicara Soal Pengamen Di Jalanan

Minggu, 17 November 2024 - 11:57 WIB

“Mengapa Pernikahan Dini Masih Marak?” Sebuah Pertinjauan terhadap Remaja dan Masyarakat Indonesia

Minggu, 17 November 2024 - 11:09 WIB

Kepengurusan DPK Maliku, Sektor Desa Talio & Sektor Desa Dandang Resmi di Kukuhkan DPD Fordayak Pulang Pisau

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Minggu, 17 November 2024 - 00:37 WIB

Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe

Berita Terbaru