Provinsi Sumut Maksimal Mengatasi Corona Ucap Ketua DPD GMNI Sumut

Sabtu, 26 September 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Nias –  Di masa pandemic Covid-19 yang memasuki wilayah Sumatera Utara pada bulan Maret yang lalu, telah mempengaruhi kehidupan masyarakat dengan pemberlakuan new normal lewat protokoler kesehatan yang ketat dalam aktivitas sehari-hari(25/9/20).

Sejak pandemic, Pemerintah Sumatera Utara dianggap sudah memaksimalkan peran dalam membuat program hingga kebijakan dalam memutus penyebaran Covid-19. Hal itu disampaikan Ketua GMNI Sumatera Utara Paulus PG Kepada awak media saat dikonfirmasi Pada Jumat(25/09/2020) di Medan.

Baca Juga:  Ketua PMPRI Nias : Pemimpin 2020 Harus Inovatif dan Banyak Terobosan

Paulus mengatakan, salah satu bentuk keseriusan Pemprovsu memerangi Covid-19 adalah permintaan Gubernur Sumatera Utara Edy Rahmayadi kepada Menteri Perhubungan untuk menghentikan penerbangan ke wilayah Pulau Nias. Meski tidak dikabulkan Menhub, penerbangan di wilayah tersebut telah diperkuat dengan syarat protokoler kesehatan yang ketat.

Baca Juga:  Tiadakan Kesan Jalur Tikus Polsek Sawan Sambangi Obyek Wisata Pantai Kerobokan

Selain itu, Paulus meyakini program pemulihan ekonomi melalui BNPB yang digenjot Pemprovsu mampu mengatasi krisis pangan. Sementara stimulus bagi UMKM bakal memperkuat daya beli masyarakat.

Baca Juga:  Kapolres Pimpin Sertijab Sejumlah Perwira dan Kapolsek Jajaran Polres Bojonegoro

Paulus pun tak menampik, wilayah SUMUT masih sangat rentan terhadap Corona. Oleh karena itu pihaknya mengharapkan peran serta masyarakat dan pemerintah kabupaten/kota untuk bersama-sama memerangi Corona( SNW)

Berita Terkait

Lapor Bawaslu, Timses Paslon Tunggal Pilwako Pangkalpinang Diduga Lakukan Money Politik
Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Kejati Aceh, Kawal Dan Awasi Adanya Dugaan Kasus Korupsi Dana Desa Di Tahun 2023 Lalu
Warga Tangkap Pelaku, Bagi-Bagi Uang Dari Tim 02 “JEFRI – HAIKAL”
Ini Harapan Pj Bupati Aceh Utara Usai Lantik Dirut PT. Pase Energi Migas
Tingkatkan Patroli Terpadu, Kapolres Cek Langsung Sejumlah TPS Rawan Di Aceh Utara
GTT Bantah Pembayaran Honor Di Potong Dan Di Politisi, Vika Liondry : Itu Tidak Benar
Ada Apa, Dengan Pemerintahan Desa Tobat Biografi, Anggaran Dana Desa Tidak Di Pasang.
Minyak Goreng Subsidi Minyakita, Yang Di Bagikan Helmi Hasan Di Laporkan Ke KPK
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 11:51 WIB

Lapor Bawaslu, Timses Paslon Tunggal Pilwako Pangkalpinang Diduga Lakukan Money Politik

Rabu, 27 November 2024 - 11:49 WIB

Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Kejati Aceh, Kawal Dan Awasi Adanya Dugaan Kasus Korupsi Dana Desa Di Tahun 2023 Lalu

Rabu, 27 November 2024 - 11:48 WIB

Warga Tangkap Pelaku, Bagi-Bagi Uang Dari Tim 02 “JEFRI – HAIKAL”

Rabu, 27 November 2024 - 11:48 WIB

Ini Harapan Pj Bupati Aceh Utara Usai Lantik Dirut PT. Pase Energi Migas

Rabu, 27 November 2024 - 11:47 WIB

Tingkatkan Patroli Terpadu, Kapolres Cek Langsung Sejumlah TPS Rawan Di Aceh Utara

Berita Terbaru