Propam Polres Badung dan Rumkit Bhayangkara Polda Bali Laksanakan Tes Urine.

Rabu, 24 Januari 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com – Polda Bali – Polres Badung “ Polres Badung Bersahabat ” Mencegah dabn mendeteksi dini penyalahgunaan narkoba di kalangan Anggota kepolisian khususnya Polres Badung, Seksi Propam Polres Badung bekerjasama dengan Rumah Sakit Bhayangkara Polda Bali menggelar tes urine di Mapolres Badung,rabu (24/01/2018) seusai apel pagi.

Dalam pelaksanaan kegiatan pemeriksaan urine yang dilakukan oleh team Rumkit Bhayangkara Denpasar jumlah personil Polres Badung yang dilakukan pemeriksaan urine secara acak sebanyak 58 personil dan dalam pelaksanaan pemeriksaan urine tersebut didampingi oleh Ps. Paurkes Bagsumda Polres Badung Pengda I Wayan Iskayanti dan diawasi langsung oleh Kasipropam a.n IPTU I MADE MURDAWAN, S.Sos dan personil Siepropam Polres Badung sebanyak 10 personil.

Baca Juga:  Peduli Keselamatan Pengendara, Satlantas Polres Sekadau Perbaiki Lubang Jalan

Sebelum pelaksanaan kegiatan Kasipropam menyampaikan kepada personil Polres Badung bahwa kegiatan tes urine ini dilaksanakan untuk mendeteksi dini penyalahgunaan narkotika yang dilakukan oleh anggota Polri Polres Badung karena anggota Polri sebagai penegak hukum jangan sampai terlibat dengan penyelahgunaan narkotika.

Baca Juga:  Kapolri Disematkan Jadi Warga Kehormatan Marinir, Sinergitas TNI-Polri Makin Kokoh

Namun dalam pemeriksaan tersebut, tidak ditemukannya urine yang mengandung bahan bahan narkotika.

Usai kegiatan Kasi Propam Polres Badung IPTU Made Murdawan mengungkapkan “ kami bekerjasama dengan Rumah sakit Bhayangkara menggelar Tes Urine terhadap anggota Polres Badung dimana kegiatan ini guna mendeteksi dini adanya penyalahgunaan narkotika dan bahan berbahaya yang melibatkan anggota Kepolisian khusunya Polres Badung, dan kegiatan ini kami laksankan secara berkala” Ucap perwira asal payangan Gianyar ini kepada Kepala Perwakilan Jejak Kasus Bali.(GUN-DK-1).

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Polsek Sekadau Hilir Monitoring Senam Sehat Peringati Haornas

Berita Terkait

Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 
Program 100 Hari Asta Cita Presiden RI  Prabowo Subianto, Satresnarkoba Polres Tanjab Barat kembali Berantas Narkoba
Selama Oktober 2024, Satresnarkoba Polresta Cirebon ungkap 13 Kasus dan amankan 17 Tersangka
Polresta Cirebon gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024
Polresta Cirebon gelar Makan Siang Bergizi Gratis di SLB Negeri Cakrabuana
Sinergi Polresta Cirebon dan Pemkab Cirebon gelar Program Makan Siang Gratis di SDN 3 Cipanas
Miras Hasil KRYD dan Tipiring Polresta Cirebon, Kejaksaan dan Pengadilan Negeri Cirebon, Dimusnahkan
Polresta Cirebon bagikan Makanan Sehat Gratis kepada Masyarakat

Berita Terkait

Rabu, 6 November 2024 - 20:24 WIB

Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 

Rabu, 6 November 2024 - 20:18 WIB

Program 100 Hari Asta Cita Presiden RI  Prabowo Subianto, Satresnarkoba Polres Tanjab Barat kembali Berantas Narkoba

Jumat, 1 November 2024 - 18:29 WIB

Selama Oktober 2024, Satresnarkoba Polresta Cirebon ungkap 13 Kasus dan amankan 17 Tersangka

Senin, 28 Oktober 2024 - 16:49 WIB

Polresta Cirebon gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024

Jumat, 25 Oktober 2024 - 08:49 WIB

Polresta Cirebon gelar Makan Siang Bergizi Gratis di SLB Negeri Cakrabuana

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB