Prajurit Yonkapa 2 Mar Melaksanakan Pemeliharaan dan Perawatan Ranpur

Kamis, 11 Juni 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Surabaya

Dalam rangka memelihara kesiapan Kendaraan tempur, prajurit Batalyon Kendaraan Amfibi Pengangkut Artileri 2 Marinir (Yonkapa 2 Mar) melaksanakan pemeliharaan dan perawatan kendaraan tempur di Garase Ranpur Kesatrian Marinir Soepraptono Ujung, Surabaya. Kamis (11/06/2020).

Sebagai prajurit Kavaleri, memelihara kesiapan kendaraan tempur merupakan hal yang wajib, dikarenakan untuk selalu siap menghadapi tugas dari satuan atas baik dalam Operasi Militer Perang (OMP) ataupun Operasi Militer Selain Perang (OMSP)

Baca Juga:  Detik Kasus | Mas Novi Mengisi Pengajian "Tausiah" Muslimat NU di Desa Bendolo.

Danyonkapa 2 Mar Letnan Kolonel Marinir Jaka Sulistiana Putra, M. Tr. Opsla menyampaikan kegiatan Pemeliharaan dan perawatan Kendaraan Tempur (Harwat) ini sangat penting dilaksanakan dengan tujuan agar Prajurit “Ksatria Perkasa” selalu meyakinkan seluruh kendaraan tempur dalam keadaan siap selalu, serta dapat memahami secara detail karakteristik Ranpur Kapa K-61 secara spesifik, guna keberhasilan dalam tugas. Danyon Kapa 2 Mar juga mengingatkan agar berdoa dalam setiap kegiatan, jaga keamanan Personil dan Material dan juga melaksanakan protokol kesehatan penanganan Covid-19.

Baca Juga:  Korem 084/BJ Peringati Tahun Baru Islam, Protokol Kesehatan Diberlakukan

Dalam Kegiatan pemeliharaan dan perawatan Ranpur Kapa K-61 meliputi pengecekan sistem kemudi, radio, mesin transmisi, kelistrikan, pengapian, kekencangan rantai, pengecekan berbagai macam jenis pompa serta pengecekan sistem air radiator, olie dan BBM pada Ranpur.

Baca Juga:  Hadiri Undangan Kapolsek Seririt Berikan Penyuluhan Tentang Program Penghijauan

Selain pengecekkan material Ranpur, juga dilaksanakan pemeliharaan olah gerak Ranpur dengan mengelilingi Garase, bertujuan untuk memanaskan mesin dan mengecek seluruh sistem yang terdapat pada Ranpur Kapa K-61 tersebut.(Budi)

Berita Terkait

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 
Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas
Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.
Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi
Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.
PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri
Polda Metro Jaya, Berhasil Gagalkan Peredaran 207 Kg Sabu Dan 90.000 Butir Ekstasi Jaringan Internasional
Proyek Tembok Penahan Tanah TPT Di Kampung Cayur RT 04/01 Desa Rancailat Diduga Jadi Ajang Korupsi Dan Abaikan UU KIP
Tag :

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 07:01 WIB

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.

Kamis, 7 November 2024 - 06:59 WIB

Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi

Kamis, 7 November 2024 - 06:58 WIB

Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.

Berita Terbaru