Pospol Pancasari Amankan Sholat Jumat dan Ciptakan Kamseltibcar Lantas

Jumat, 10 November 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Dalam rangka meningkatkan pelayanan kepada masyarakat Pospol Pancasari mengamankan pelaksanaan sholat jumat sekaligus mengatur kelancaran arus lalu lintas.

Pada hari ini Jumat tanggal 10 Nopember 2017 pukul 12.00 wita sampai dengan pukul 13.00 wita di Masjid Al – Falah Desa Pancasari, Kecamatan Sukasada.
Sholat jumat yang diikuti oleh sekitar 150 orang jamaah bertindak selaku Imam Ustad Ismail dan sebagai Khotib Suwono berjalan dengan aman dan tertib, sedangkan arus lalu lintas Singaraja – Denpasar yang cukup rame berjalan dengan lancar terkendali.

Baca Juga:  Pengaturan Pagi Oleh Personil Polsek Celukanbawang Guna Lancarkan Arus Lalulintas

Pospol pancasari menerjunkan 3 orang personilnya dipinpin oleh Aiptu Kayan Suastana dengan menggunakan Randis kijang 1104 Sukasada.

Baca Juga:  Adakan Razia, Polsek Singaraja Tilang 14 Pelanggar

Pada kesempatan tersebut anggota Pospol Pancasari melakukan pengaturan arus lalins, pengawasan parkir untuk mencegah terhadinya curanmor, serta menjaga kelancaran pelaksanaan sholat jumat tersebut.
Kegiatan berjalan dengan aman dan lancar.

Baca Juga:  Tingkatkan Kunjungan ke Warga Binaan Bhabinkamtibmas Desa Depeha Sampaikan Pesan Kamtibmas

Kapolsek Sukasada Kompol I Ketut Darmita, SS saat dilonfirmasi menjelaskan bahwa “Sudah merupakan rutinitas Pospol Pancasari setiap hari jumat amankan pelaksanaan sholat di masjiñd Al – fallah Desa Pancasari untuk menjaga keamanan serta kelancaran arus lalins sehingga masyarakat merasa aman dan nyaman”, ucapnya.(EK)

Berita Terkait

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 
Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa
Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK
Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa
APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.
Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.
Kejati Aceh, Di Duga Tidak Bernyali Mengusut Temuan LHP-BPK, Terkait Indikasi Kasus Korupsi Di Pemkab Aceh Timur
Dalam Rangka Persiapan  Pil-Kada, PPK Nibong Lantik 161 KPPS 

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 19:13 WIB

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 

Kamis, 7 November 2024 - 19:12 WIB

Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:11 WIB

Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK

Kamis, 7 November 2024 - 19:09 WIB

APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.

Kamis, 7 November 2024 - 19:08 WIB

Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB