Polsek Widang Beri Pengamanan giat Halal bi Halal Ponpes Langitan

Senin, 10 Juni 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Tuban – Jatim, 2019 – Kepolisian Sektor Widang Polres Tuban beri pengamanan kegiatan istihlal dan Silaturahmi dalam rangka Halal bihalal alumni santri dan kiyai sesepuh alumni ponpes Langitan widang Tuban, Senin pukul 08:00 WIB (10/6/2019).

Baca Juga:  Pererat Silaturrahim, Forkopimda Tuban Gelar Lomba Masak 'Nasgor'

Seperti dituturkan Kapolsek Widang AKP Totok Wijanarko via ponsel bahwa pihaknya laksanakan Pengamanan dan penertiban lalu lintas di kawasan sekitar Pondok Pesantren Langitan,

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Sambirenteng Menghadiri Penyuluhan dan Sosialisasi Bahaya Narkoba Oleh BNNK Buleleng

“Kita antisipasi agar lalu lintas tidak macet digiat halal bihalal hari raya Idul Fitri 1440 H kali ini, “tuturnya.

Kapolsek juga menambahkan bahwa sampai giat ini selesai acara berjalan lancar, aman dan terkendali,

Baca Juga:  Patroli Malam dan Berdialog Dengan Masyarakat Wujudkan Kebersamaan

“Lalu lintas berjalan cukup lancar dan tidak terjadi kemacetan, “pungkas AKP Totok Wijanarko. (Imam)

Berita Terkait

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024
Pasangan Adi Erlansyah dan Hisbullah Huda Gelar Lomba Mancing Gratis, Ajak Warga Pilih Nomor 2
Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu
Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu
Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah
AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung
Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari
Musyawarah Pekon Pardasuka Bahas RKP Tahun 2025
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 21:09 WIB

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024

Rabu, 20 November 2024 - 21:18 WIB

Pasangan Adi Erlansyah dan Hisbullah Huda Gelar Lomba Mancing Gratis, Ajak Warga Pilih Nomor 2

Rabu, 13 November 2024 - 18:30 WIB

Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu

Kamis, 7 November 2024 - 22:04 WIB

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Jumat, 1 November 2024 - 15:52 WIB

Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah

Berita Terbaru

Uncategorized

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 Nov 2024 - 14:20 WIB