Polsek Tejakula Amankan Rapat Pleno Pemilihan Kepala Desa di Desa Bondalem dan Sembiran

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Dalam rangka memberikan pengamanan rapat Pleno pemilihan Kepala Desa Bondalem dan Desa Sembiran, pada hari Kamis tanggal 28 September 2017. Pukul 08.00 Wita Personil Polsek Tejakuka jajaran dari Polres Buleleng denga penganggung jawab Kapolsek Tejakula AKP I Wayan Sartika, SH dengan jumlah personil 10 (sepuluh) orang melaksanakan pengamanan rapat Pleno Pemilihan Kepala Desa Bondalem dan Desa Sembiran, Kecamatan Tejakula, Kabupaten Buleleng.

Baca Juga:  Babinsa Sempusari Kerja Bakti Bantu Benahi Rumah Sdr Asmat Yang Hancur Tertimpa Pohon

Kegiatan pengamanan rapat Pleno tersebut bertujuan untuk memberikan rasa aman dan lancarnya jalannya rapat Pleno tersebut, Polsek Tejakula menerjunkan anggotanta baik pengamanan terutup dan terbuka sekaligua memantau situasi dilapangan agar tidak terjadi hal hal yang tidak diinginkan.

Baca Juga:  Prajurit TNI Terbaik Lumajang Diberangkatkan Ke Afrika Tengah, Jalankan Misi Kemanusiaan

Saat dikonfirmasi, Kapolsek Tejakuka AKP Wayan Sartika,SH mengatakan “Kegiatan tersebut merupakan suatu bentuk pelayanan kepada masyarakat dalam hal ini Desa Bondalem dan Sembiran yang melaksanakan Rapat Pleno Pemilihan Kepala Desa sehingga kegiatan Rapat Pleno tersebut, berlangsung dengan aman dan lancar,” ungkap Kapolsek. (Priya).

Baca Juga:  Rangkaian Kunjungan Presiden RI di Sumenep Madura, Tiba di Bandara Trunojoyo di Sambut Bupati Sumenep, Reporter Hernandi K S.Sos M.Si

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *