Polsek Sukasada Terjunkan Personil Dalam Rangka Pengamanan Promosi Objek Wisata Desa Ambengan

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – pada hari Rabu tanggal 17 Oktober 2018 pukul 14.00 wita, Polsek Sukasada jajaran dari Polres Buleleng Laksanakan pengamanan  pementasan musik lokal dalam rangka promosi objek wisata jembong desa Ambengan.

Baca Juga:  KETUA LSM GNPK-RI KAB. NIAS SONNY LAHAGU DESAK KAPOLRES NIAS

Dalam kegiatan tersebut telahmenurunkan personil sejumlah 10 orang yang dipimpin pada Ipda Nyoman Putrawan dan dalam pengamanan dilaksanakan pengamanan terbuka dan tertutup oleh personil Polsek Sukasada dengan melakukan pengamanan pertunjukan musik lokal yang diselenggarakan dalam rangka promosi wisata desa ambengan dusun jembong.

Baca Juga:  Ribuan Masa Mengiringi "Berseri"

Kapolsek Sukasada Kompol Nyoman Landung, SH  selaku penanggung jawab pengamanan dan memantau langsung pelaksanaan kegiatan pengamanan tersebut di wilayah Hukum Polsek Sukasada, Selama kegiatan berlangsung tidak ada hal – hal yang menonjol dan kegiatan berjalan lancar situasi aman” ucapnya.

Baca Juga:  Sambangi Rumah Mang Nik Bhabinkamtibmas Desa Busungbiu Sampaikan Himbauan Kamtibmas

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *