Polsek Seririt Tingkatkan Patroli Mobiling dan Dialogis

Minggu, 18 Februari 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Untuk memantau situasi wilayah tetap kondusif  dan menekan terjadinya gangguan kamtibmas, pada hari ini Sabtu tgl 17 Februari 2018 jam 21.30 wita 6 Orang Personil gabungan Polsek Seririt jajaran Polres Buleleng dipimpin Pawas Ipda Nym Bagiada, SH melaksanakan patroli Mobiling dan dialogis diwilkum Polsek Seririt dengan menggunakan Randis 401. Diawali dari menyasar pertokoan, Bank, ATM dan Pasar dalam Kota Seririt kemudian Patroli diarahkan menuju beat timur menuju Ds Kalianget rawan tindak kriminal dan gangguan kamtibmas.

Baca Juga:  Pelaksanaan Operasi Zebra Polsek Banjar Tingkatkan Pemeriksaan Kendaraan Bermotor

Bertempat dilapangan umum Seririt Pawas bersama personilnya berdialogis dengan beberapa anak anak muda yang sedang menikmati malam minggu secara berkelompok melompok sambil bermain HP. Dalam giatnya tersebut tehadap seluruh anak anak muda dihimbau agar selalu menjaga situasi agar tetap kondusip dan tidak terlibat balapan liar, mengkonsumsi minuman Beralkohol, tawuran dan Narkoba, dan dihimbau pula agar jangan begadang sampai larut malam terkait dengan faktor cuaca yang tidak menentu. Himbauan para petugas disambut baik oleh anak anak muda tersebut dan berjanji tidak akan terlibat dalam hal hal yang dapat menjadikan gangguan kamtibmas, dan akan segera kembali kerumah masing – masing.

Baca Juga:  Pangdam - I/BB Pimpin Langsung Upacara Pemberangkatan 500 Personil Ke Maluku.

Terpisah, Kapolsek Seririt Kompol Loduwyk Tapilaha, S.I.K  menjelaskan, “Untuk menciptakan situasi wilayah tatap kondusip, Patroli Dialogis sangat tepat dilaksanakan karena dengan patroli tersebut Personil dapat bersentuhan langsung dengan warga dan dapat menyampaikan pesan pesan kamtibmas sehingga situasi wilkum Polsek Seririt tetap kondusif” ujarnya melalui Telepon Selulernya.(EK)

Baca Juga:  Antisipasi Tindak Pidana Pencurian di Malam Hari Dengan Sambangi Indomaret

Berita Terkait

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 
Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas
Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.
Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi
Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.
PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri
Polda Metro Jaya, Berhasil Gagalkan Peredaran 207 Kg Sabu Dan 90.000 Butir Ekstasi Jaringan Internasional
Proyek Tembok Penahan Tanah TPT Di Kampung Cayur RT 04/01 Desa Rancailat Diduga Jadi Ajang Korupsi Dan Abaikan UU KIP

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 07:01 WIB

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.

Kamis, 7 November 2024 - 06:58 WIB

Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.

Kamis, 7 November 2024 - 06:57 WIB

PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri

Berita Terbaru

Politik dan pemerintahan

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri

Kamis, 7 Nov 2024 - 12:57 WIB