Polsek Nasal Turun Menyisir Titik Rawan Longsor & Rawan Banjir

 

Detikkasus.com | Bengkulu Kabupaten Kaur, – Jumat 31 Agustus 2018 anggota Polsek Nasal,melakukan pengecekan di lapangan,dengan menyisir lokasi rawan banjir dan longsor.

Berikut keterangan Kapolsek Nasal di sampaikan Kanitreskrim, anggota Polsek Nasal yang melakukan penyisiran lokasi banjir dan longsor diantara nya
– Aipda Andri F (KSPK RG I)
– Bripka Johensi Sinaga (Banit Ik)
– Bripka Adi H.

Baca Juga:  LSM Lipanham, Soroti Pembangunan Rehab SMPN 1 Panongan

Anggota melaksanakan patroli di tempat obyek vital seperti Bank Bengkulu di Ds. Pasar Baru Kecamatan Nasal Kabupaten Kaur,untuk mengantisipasi hal-hal yang tidak di inginkan

Kemudian Melaksanakan Patroli ke tempat-tempat rawan longsor di Desa Ulak Pandan dan Desa Tebing Rambutan Kecamatan Nasal, mengingat saat ini curah hujan meningkat, namun sampai saat ini belum adanya tanah longsor di wil Kecamatan Nasal

Baca Juga:  Detik Kasus | Giliran Polsek Bumiaji Di Sidak Kapolres Batu.

Selanjutnya anggota melaksanakan patroli ke tempat rawan banjir di Desa Ulak Pandan, di persimpangan jalan masuk ke lokasi pabrik CPO, di lanjutkan menuju Desa Merpas & Bambu Kuning, Desa Pasar Baru di dekat Masjid Al-Iklas

Saat ini debet air sudah mulai banjir menggenangi sekitr masjid Al Iklas, dengan ketinggian air ples minus 30 centimeter, Apabila hujan deras lagi, di tapsirkan debet air akan bertambah

Baca Juga:  Tingkatkan Razia Kendaraan Untuk Ciptakan Rasa Aman

Untuk perkembangan arus lalu lintas, masih lancar walaupun harus sedikit pelan2 melewati beberapa tempat lokasi banjir,kondisi hujan selalu berubah,sampai saat ini situasi aman & kondusif ujar Heky Kanitreskrim Nasal.
(Reza)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *