Polsek Kaur Utara, Menjalin Kemitraan Dengan Masyarakat

Jumat, 7 September 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Detikkasus.com | Bengkulu Kabupaten Kaur,- Jumat tanggal 07 september 2018 pukul 08.00 Wib bertempat di Masjid Mujahidin Desa Pancur Negara Kecamatan Kaur Utara Kabupaten Kaur Kapolsek Kaur Utara Ipda Tomson Sembiring SH memimpin giat kebersihan di rumah ibadah

Kapolsek Kaur Utara bersama tim yang meliputi, Kasium Bripka B. Van Houten, Kanit Intelkam Bripka Yanto, kanit shabara Bripka Oktadin Wilyanto, Kanit Reskrim Brigpol Bambang Haringge, SH, Kanit Binmas Brigpol Yogi Satrianto beserta anggota Bhabinkamtibmas Aipda Edi Rustanto, S.Sos, Brigpol Novriadi Hasnul, Brigpol Ridi Sipawan dan Brigpol M. Hedi Juliadi bersama Pjs. Kades Hadi Kusno, SE, perangkat desa dan pengurus masjid Mujahidin serta masyarakat sekitar masjid melaksanakan Baksos ( Bakti Sosial ) membersihkan masjid Mujahidin seperti

Baca Juga:  Pengamanan Jalur Lalu Lintas di Sekolah SMKN 1 Sukasada Memperlancar Arus Lalu Lintas

-. Membersihkan lantai dan kamar mandi tempat mengambil Wudhu
-. Membersihkan lantai bagian dalam serta bagian luar masjid
-. Membersihkan selokan atau parit
-. Mengelap jendela dan membuang sarang laba – laba
– memotong rumput disekitar halaman masjid

Baca Juga:  Solusi Upaya Penyelesaian Konflik Agraria "Bersama LBH Agraria Labuhanbatu Raya"

Kegiataan bhakti sosial gotong royong tersebut, dalam rangka menumbuhkan rasa kebersamaan dalam bergotong royong membersihkan tempat ibadah dan untuk menjaga tali silaturahmi antara anggota Polsek Kaur Utara dengan masyarakat di Kecamatan Kaur Utara demikian Kapolsek IPDA Tomson Sembiring SH (Reza)

Baca Juga:  Polsek Sawan Kembali Gelar Razia Malam Hari, Untuk Antisipasi Terorisme dan Barang Berbahaya

Berita Terkait

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 
Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa
Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK
Kasat Pol PP Berang, Karena Adanya Kibus Di Dalam Tubuh Sat-Pol PP Kota Langsa
APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.
Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.
Kejati Aceh, Di Duga Tidak Bernyali Mengusut Temuan LHP-BPK, Terkait Indikasi Kasus Korupsi Di Pemkab Aceh Timur
Dalam Rangka Persiapan  Pil-Kada, PPK Nibong Lantik 161 KPPS 

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 19:13 WIB

Tersangka Kasus Korupsi Oknum KAU Ternyata Lulus ADM Satpol PP Langsa 

Kamis, 7 November 2024 - 19:12 WIB

Dr. Mawardi Siregar, MA: Merasa Dikudeta dan Dibunuh Karakter oleh Rektor IAIN Langsa

Kamis, 7 November 2024 - 19:11 WIB

Komitmen Dalam Pengelolaan Lingkungan Hidup, Medco E & P Malaka Raih PROPER Predikat Biru Dari KLHK

Kamis, 7 November 2024 - 19:09 WIB

APDESI, SAPA, Dan Mahasiswa Aceh, Bersatu Serukan Pengelolaan Gas 3 Kg Oleh BUMG.

Kamis, 7 November 2024 - 19:08 WIB

Calon Walikota Dan Wakil Wali Kota Lhokseumawe, Serahkan Bantuan Pada Korban Kebakaran.

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB