Polsek Gerokgak Melaksanakan Pengamanan Pemilihan Bendesa Adat Desa Pakraman Sumberkima

Minggu, 9 September 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng , detikkasus.com – Pada hari Minggu tanggal 9 September 2018, mulai pukul 07.00 Wita, Personil Polsek Gerokgak jajaran dari Polres Buleleng dipimpin langsung Kapolsek Gerokgak Kompol Made Widana, S. H, bersinergi dengan TNI dan Pecalang melaksanakan pemilihan Bendesa Adat Desa Pakraman Sumberkima.

Baca Juga:  Cegah Gangguan Kamtibmas Polsek Kubutambahan Amankan Kegiatan Hiburan Rakyat dalam Rangka Passbukrya Kecamatan Kubutambahan

Adapun calon dalam pemilihan Bendesa adat ada 3 Kandidat yaitu Nomor urut 1. Jro Ketut Kariasa, nomor urut 2. Jro Mangku Made arya Sentosa dan No Urut 3 Jro Made Putra.

Masyarakat desa Sumberkima mulai pukul 07.00 – 13.00 wita sudah mendatangi TPS di Wantilan Pura Desa Sumberkima Dengan Jumlah Pemilih 1.222 , untuk memberikan hak Pilihnya.

Baca Juga:  Sispam Kota Dalam Rangka Pilkades Serentak Tahun 2018 di Kabupaten Ponorogo.

Dalam Pildat ini Terdapat 1 TPS untuk menyalurkan hak suara masyarakat desa Sumberkima untuk memilih Bendesa Adat Desa Pakraman Sumberkima periode 2018-2023.

Kapolsek Gerokgak Kompol Made Widana, S. H, setelah dikompirmasi secara terpisah membenarkan bahwa ” Ya benar hari ini Minggu, 9 September 2018 dilaksanakan pemilihan Bendesa Adat untuk wilayah Desa Sumberkima dan saya sudah siapkan anggota untuk melaksanakan pengamanan di TPS dan kijang 401 untuk mobiling dipimpin Perwira Pengawas “. Kata Kompol Made Widana, S. H.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Tegallinggah Laksanakan Pengamanan Maulud Nabi

Berita Terkait

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”
Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh
Menag Sindir Rektor Doyan Dinas Ke Luar Kota Jadi Pendengar Dan Tidur : YARA Langsa Periksa SPPD Rektor IAIN Langsa
Sat-Gas-Sus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi Di Daerah-Daerah
POLU Melalui Membuka Klinik Terbesar Korea Selatan, Oracle Dermatology Korea Di Indonesia

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Minggu, 17 November 2024 - 00:38 WIB

Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.

Minggu, 17 November 2024 - 00:37 WIB

Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe

Minggu, 17 November 2024 - 00:36 WIB

Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”

Minggu, 17 November 2024 - 00:35 WIB

Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh

Berita Terbaru