Polsek Gerokgak Laksanakan Serah Terima Tugas Jaga

Minggu, 7 Januari 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng , detikkasus.com – Apel serah terima tugas jaga merupakan kewajiban seluruh personil Polri yang melaksanakan tugas jaga/piket sebelum atau sesudah pelaksanaan tugas dilaksanakan apel serah terima tugas jaga guna diadakan pengecekan barang inventaris dan pengecekan kekuatan personil dari masing-masing regu jaga.

Apel Serah terima tugas jaga diikuti oleh regu gabungan piket fungsi Polsek Gerokgak jajaran Polres Buleleng dipimpin Pawas Iptu Putu Widnyana. Minggu, 7/1/2018 pukul 07.45 wita.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Mengening Bersama Babinsa, Prebekal dan Linmas Desa Mengening Melaksanakan Pengamanan Perayaan Malam Tahun Baru 2018

Dalam APP Pawas menyampaikan kepada petugas jaga baru selamat bertugas dan laksanakan tugas dengan sebaik-baiknya serta penuh rasa tanggung jawab sesuai Standar Oprasional Prosedur (SOP) yang ada dan tingkatkan kewaspadaan dalam bertugas dan kepada petugas jaga lama diucapkan banyak-banyak terima kasih karena sudah melaksanakan tugas dengan baik dan penuh rasa tanggung jawab,” imbuh pawas. Kegiatan serah terima tugas jaga berjalan dengan tertib, aman dan lancar.

Baca Juga:  Detik Kasus | Presiden RI Joko Widodo Pimpin Peringatan Hari Pahlawan.

Sesuai perintah Kapolsek Gerokgak Kompol I Ketut Relo Kusada” agar apel serah terima tugas jaga wajib dilaksanakan untuk mengevaluasi pelaksanaan tugas dan apel serah terima tugas jaga dimaksudkan untuk menjaga kedisiplinan dan mengecek kesiapan anggota dalam menjalankan aktifitas pelaksanaan tugas guna memberikan pelayanan yang optimal kepada masyarakat maupun dalam mengamankan Mapolsek.” ujarnya (Ryu)

Baca Juga:  Anggota Piket Polsubsektor Tegalasih Melaksanakan Kegiatan Patroli

Berita Terkait

Wakasad Dampingi Presiden RI Tinjau Program Strategis Nasional Ketahanan Pangan Di Merauke
Peningkatan Kapasitas Pemerintah Desa Gedung Sako Satu, Tim Ahli Dari Ipda Kaur
Pelaku Penyalahgunaan Narkotika Di Nisel Di Amankan Oleh Tim Opsnal Satres Narkoba Polres Nias Selatan
Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil
Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang
Indonesia Menyala! Presiden Prabowo resmi menghapus utang macet UMKM, Petani dan Nelayan
Pelaksanan Acara Konfrensi Pers Di Kantor Bea Cukai Kota Langsa, Belasan Wartawan Media Online
Pelindo III Selalu Ingkar Janji ! Warga Lembar Akan Mengadu Ke Komisi II DPR-RI Dan Presiden RI

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 06:50 WIB

Wakasad Dampingi Presiden RI Tinjau Program Strategis Nasional Ketahanan Pangan Di Merauke

Rabu, 6 November 2024 - 17:45 WIB

Peningkatan Kapasitas Pemerintah Desa Gedung Sako Satu, Tim Ahli Dari Ipda Kaur

Rabu, 6 November 2024 - 08:39 WIB

Pelaku Penyalahgunaan Narkotika Di Nisel Di Amankan Oleh Tim Opsnal Satres Narkoba Polres Nias Selatan

Rabu, 6 November 2024 - 04:17 WIB

Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil

Rabu, 6 November 2024 - 01:11 WIB

Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang

Berita Terbaru