Polsek Gegesik Patroli Dialogis dan Sambang Objek Vital

Senin, 22 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cirebon l Detikkasus.com – Dalam rangka menciptakan rasa aman dan tertib pada siang hari di wilayah hukum polsek gegesik,Anggota Patroli Polsek gegesik Bripka eryadi dan bripka fiirgiyanto melaksanan patroli siang hari ke tempat-tempat Obyek Vital seperti di pertokoan Alfamart, Indomart, Bank Bri, Kantor Pos, Pegadain berikut tempat sekolah di Wilayah hukum Polsek Gegesik Kec. Gegesik kab. Cirebon.

Baca Juga:  Anggota Polsek Arjawinangun Tingkatkan Patroli di Hari Libur

Senin, 22/05/2023. Anggota Patroli Polsek gegesik melaksanakan patroli siang hari sebagai bentuk pelayanan keamanan untuk warga masyarakat maupun karyawan tokoh, Adapun Petugas patroli dan Anggota Polsek gegesik dalam pelaksanaannya selalu memberikan himbauan kepada karyawan agar selalu monitoring CCTV, Untuk antisipasi pencurian barang atau di Halaman parkir kendaraan dengan tujuan monitoring adanya kejahatan.

Baca Juga:  Panglima dan Kapolri Tinjau Vaksinasi Ribuan Anggota untuk Persiapan Pengamanan Mudik Lebaran

Kapolresta Cirebon Kombes Pol Arif Budiman, S.I.K, M.H Melalui Kapolsek Gegesik Akp Suheryana SH Memerintahkan kepada Anggota Patroli harus selalu melekat untuk selalu melaksanakan patroli ke obyek Vital dilakukan sambil memberi himbauan kamtibmas dengan cara dialogis untuk menjaga kondusifitas wilayah hukum Polsek Gegesikagar tercipta situasi kamtibmas yang aman dan kondusif.

Baca Juga:  Stop Menyudutkan Kadiv Humas Polri Tragedi Kanjuruhan

(Amy)
Sumber: Polsek Gegesik Polresta Cirebon

Berita Terkait

Polres Tanjab Barat Kerahkan 234 Personel Gabungan pada Pilkada 2024
Wong Dermayu Ngucap aken Selamat atas Dilantiknya Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Waka Polri yang Baru
Kapolri resmi lantik Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Wakapolri 
Asta Cita 100 Hari Program Presiden RI Inspektorat Tanjabbarat Mengundang Awak Media dalam Pencegahan Anti Korupsi
Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 
Program 100 Hari Asta Cita Presiden RI  Prabowo Subianto, Satresnarkoba Polres Tanjab Barat kembali Berantas Narkoba
Selama Oktober 2024, Satresnarkoba Polresta Cirebon ungkap 13 Kasus dan amankan 17 Tersangka
Polresta Cirebon gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 20:59 WIB

Polres Tanjab Barat Kerahkan 234 Personel Gabungan pada Pilkada 2024

Kamis, 14 November 2024 - 09:57 WIB

Wong Dermayu Ngucap aken Selamat atas Dilantiknya Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Waka Polri yang Baru

Senin, 11 November 2024 - 16:10 WIB

Kapolri resmi lantik Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Wakapolri 

Jumat, 8 November 2024 - 14:13 WIB

Asta Cita 100 Hari Program Presiden RI Inspektorat Tanjabbarat Mengundang Awak Media dalam Pencegahan Anti Korupsi

Rabu, 6 November 2024 - 20:24 WIB

Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 

Berita Terbaru