Polsek Gebang Sampaikan Pesan Kamtibmas kepada Pengunjung Pantai Baro

Jumat, 28 April 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cirebon l Detikkasus.com – Hari raya lebaran sudah lewat ke banyakan warga untuk mengisi liburan mendatangi tempat tempat wisata seperti halnya di kecamatan gebang yang terdapat tempat wisata namanya pantai Baro yang terletak di desa gebang mekar kecamatan gebang.

Pantai Baro dulu menjadi destinasi wisata lokal karena tempatnya yang indah dan tiket masuk yang murah jadi sasaran para wisata lokal untuk mendatanginya namun tahun ini tempat wisata tersebut tidak ada yang mengurus hingga terbengkalai dan sudah tidak nyaman lagi karena pengelolaanya tidak benar.

Baca Juga:  Pospam Ciperna Ops Ketupat Lodaya 2023, Gatur Lalin

Kanit binmas Polsek gebang IPDA Ade Dermawan mendatangi tempat tersebut dan mendapatkan beberapa pengunjung pantai,pada kesempatan tersebut Kanit binmas IPDA Ade Dermawan menyampaikan pesan Kamtibmas terkait dengan cuaca yang extrim panas yang cukup menyengat dan kurang baik untuk kesehatan, pa kanit menyampaikan kepada pengunjung agar para pengunjung wisata menggunakan pelindung kepala dan perbanyak minum karena suhu udara cukup panas sehingga bisa mengakibatkan dehidrasi.

Baca Juga:  Sinergitas TNI-POLRI, Bhabinkamtibmas dan Babinsa sambangi Tokoh Pemuda

Demi keamanan kendaraan kanit binmas berpesan agar mengunci ganda kendaraan jika di tinggal jauh demi keamanan karena belum ada petugas parkir yang resmi, pengunjung pun mengucapakan terimakasih atas himbauan PS Kanit Binmas yang sangat bermanfaat.

Baca Juga:  Wujudkan Situasi Kamtibmas Yang Kondusif Bersama Warga Dengan Ngobrol Kamtibmas

(Amy)

Berita Terkait

Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah
AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung
Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari
Musyawarah Pekon Pardasuka Bahas RKP Tahun 2025
Kajari Tanggamus Janji, Dalam Kurun Waktu dua Bulan Akan ada Tersangka Dalam Kasus CTscen RSUDBM dan BPRS Tanggamus.
Kadis Kominfo Mewakili Pj. Bupati Menghadiri Pelantikan Dewan Pimpinan Cabang Ruang Jurnalis Nusantara (DPC RJN) Tanggamus.
Panen Perdana Padi Metode TOT di Pringsewu, Hemat Biaya Tanam 40%
Mafia BBM Ilegal Beroperasi di Teluk Betung, Diduga Rugikan Negara

Berita Terkait

Jumat, 1 November 2024 - 15:52 WIB

Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah

Selasa, 29 Oktober 2024 - 11:19 WIB

AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung

Kamis, 26 September 2024 - 19:06 WIB

Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari

Kamis, 26 September 2024 - 14:34 WIB

Musyawarah Pekon Pardasuka Bahas RKP Tahun 2025

Jumat, 20 September 2024 - 14:13 WIB

Kajari Tanggamus Janji, Dalam Kurun Waktu dua Bulan Akan ada Tersangka Dalam Kasus CTscen RSUDBM dan BPRS Tanggamus.

Berita Terbaru