Polsek Busungbiu Jajaran dari Polres Buleleng Gelar Razia Ranmor Malam Hari di Simpang Boketan

Selasa, 16 Januari 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng , detikkasus.com – Razia dan pemeriksaan terhadap kendaraan bermotor yang melintas di Jalan Raya Singaraja-Pupuan terus dilakukan oleh Polsek Busungbiu yang merupakan Jajaran dari Polres Buleleng.

Hal tersebut disampaikan oleh Ipda I Gst. Made Putrawan pada saat memimpin kegiatan razia kendaraan bermotor di yang berlokasi di Jl raya Singaraja-Pupuan tepatnya di Simpang Boketan Desa Busungbiu Kecamatan Busungbiu Buleleng. Minggu malam. (14/1/2018).

Baca Juga:  KPU Sidoarjo Launching Tahapan Pilbup 2020

Razia dan pemeriksaan kendaraan bermotor dilaksanakan oleh Kanit Sabhara Ipda I Gst Made Putrawan selaku perwira pengawas bersama anggota dengan tujuan untuk meningkatkan pengawasan guna mempersempit ruang gerak para pelaku kejahatan seperti curat, curas, dan curanmor dan membatasi peredaran Narkoba dan Barang-barang terlarang.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Ambengan Melaksanakan Pengamanan Kunjungan Kerja Bupati Buleleng Di Desa Ambengan

Pemeriksaan yang dilakukan oleh petugas terlihat selain memeriksa administrasi SIM dan STNK, bagasi, tas dan barang-barang bawaan juga ikut diperiksa.

Hal senada juga diungkapkan oleh Kapolsek Busungbiu AKP I Nengah Muliadi, S.H. mengatakan “Razia dan Pemeriksaan Kendaraan bermotor ini rutin kita gelar dan terus kita tingkatkan pelaksanaannya utamanya pada malam hari, untuk mempersempit ruang gerak para pelaku kejahatan, juga untuk menekan angka Langgar dan lakalantas “,ungkap kapolsek.(Ryu)

Baca Juga:  Mohon dinaikan ke Media Masing - Masing

Berita Terkait

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 
Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas
Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.
Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi
Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.
PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri
Polda Metro Jaya, Berhasil Gagalkan Peredaran 207 Kg Sabu Dan 90.000 Butir Ekstasi Jaringan Internasional
Proyek Tembok Penahan Tanah TPT Di Kampung Cayur RT 04/01 Desa Rancailat Diduga Jadi Ajang Korupsi Dan Abaikan UU KIP

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 07:01 WIB

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.

Kamis, 7 November 2024 - 06:59 WIB

Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi

Kamis, 7 November 2024 - 06:58 WIB

Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.

Berita Terbaru