Polsek Arjawinangun Berhasil Mengamankan Puluhan Minuman Keras Jenis Ciu

Selasa, 21 Mei 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Cirebon – Berkat adanya laporan dari pihak media ( Tim Anti Bandit – Jawa Barat ) Kepada pihak Kepolisian Sektor Arjawinangun Yang Bekerja Sama Dengan Masyarakat Sekitar, Berhasil Mengamankan Pukuluhan minuman keras yang di amankan oleh pihak sektor arjawinangun.

Sabtu tepatnya pukul 23.00wib yang di pimpin oleh Akp Sukhemi beserta jajaran nya berhasil mengamankan puluhan minuman keras jenis ciu, saat dikonfirmasi via tlp kapolsek Akp.Sukhemi mengatakan bahwa saya sebagai kapolsek mengucapkan terima kasih banyak kepada seluruh masyarakat arjawinangun khususnya warga perumahan btn permai rt.01 rw.11 yang sudah memberikan informasi kepada pihak polsek, terutama kepada pihak media yang tergabung dalam tim anti bandit – jawa barat saya sangat berterima kasih.

Baca Juga:  Kunjungi Warga Bhabinkamtibmas Desa Bukti Sampaikan Pesan Kamtibmas

Mengenai masalah tindak lanjut minuman sudah saya infokan kepada pihak polres, bahkan sudah di uji lab ternyata minuman jenis ciu tersebut tidak layak edar Dan saya akan memproses sesuai hukum yang berlaku tanpa pandang bulu. Ungkap kapolsek Akp.Sukhemi.

Baca Juga:  LMPI MAC Arjawinangun Berbagi Takjil, didepan masjid jami fadlulah arjawinangun

Ditambahkan oleh sang masyarakat pemerhati Kaka Kumis bahwa hal ini harus ditindak lanjuti jika minuman tersebut tidak layak edar maka saya harap pihak kepolisian khususnya polsek arjawinangun sampai jajaran polres cirebon harus menyikapinya dengan serius, jangan sampai ada peredaran ciu kembali khususnya di wilayah polsek arjawinangun. ( Tim Anti Bandit – Jawa Barat )

Baca Juga:  Polres Cirebon Kota Gelar Upacara HUT Bhayangkara Ke-72 Tahun 2018

Berita Terkait

Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu
Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu
Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah
AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung
Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari
Musyawarah Pekon Pardasuka Bahas RKP Tahun 2025
Kajari Tanggamus Janji, Dalam Kurun Waktu dua Bulan Akan ada Tersangka Dalam Kasus CTscen RSUDBM dan BPRS Tanggamus.
Kadis Kominfo Mewakili Pj. Bupati Menghadiri Pelantikan Dewan Pimpinan Cabang Ruang Jurnalis Nusantara (DPC RJN) Tanggamus.
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 13 November 2024 - 18:30 WIB

Mantan Panglima TNI Resmikan Jangkar Homestay di Pringsewu

Kamis, 7 November 2024 - 22:04 WIB

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Jumat, 1 November 2024 - 15:52 WIB

Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah

Selasa, 29 Oktober 2024 - 11:19 WIB

AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung

Kamis, 26 September 2024 - 19:06 WIB

Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari

Berita Terbaru