Polresta Pontianak Kawal Pawai Budaya Pekan Gawai Dayak ke XXXVII Tahun 2023

Sabtu, 20 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pontianak I Detikkasus.com – Pawai Budaya dalam rangka Pekan Gawai Dayak ke XXXVII tahun 2023 yang digelar dikota Pontianak mendapat pengamanan dan pengawalan dari aparat Kepolisian Polresta Pontianak Kalimantan Barat. Sabtu, (20/5/2023).

Kapolresta Pontianak Kombes Pol Adhe Hariadi, S.I.K, MH menjelaskan, “Kami dari Polresta Pontianak yang dibackup dari Satuan Brimob Polda Kalbar,Dit Samapta,Dit Lantas dan dari TNI dan unsur keamanan lainnya hari ini akan mengawal dan mengamankan jalannya kegiatan pawai budaya dalam rangka Pekan Gawai Dayak ke XXXVII,seluruh personel akan kami tempatkan disepanjang route yang akan dilalui oleh peserta pawai.

Baca Juga:  Ibadah Jumat Agung, Polisi Sterilisasi dan Jaga Ketat Sejumlah Gereja di Bojonegoro

Untuk diketahui,pawai ini akan melintasi jalan protokol dikota Pontianak dari titik pemberangkatan di rumah Radank di jl. Sutan Syahrir pada pukul 13.00 wib kemudian menyusuri Jl. Sultan Syarif Abdul Rahman, belok kekanan masuk ke Jl. Ayani berbelok kekiri masuk ke Jl. Veteran dilanjutkan masuk ke Jl. Gajah Mada hingga perempatan Jl. Agus Salim berbelok ke Jl. Gst. Sulung Lelanang dan kembali finish di Rumah Radank diperkirakan pada pukul 16.00 wib.Ujarnya.

Baca Juga:  Polresta Pontianak Gerak Cepat ungkap Kasus Penganiayaan yang Viral di Medsos

Saya juga mengucapkan permohonan maaf apabila warga masyarakat yang terganggu perjalanannya karena ada pengalihan arus lalulintas di beberapa titik ruas jalan yang menjadi route yang di lalui kegiatan pawai budaya.

Baca Juga:  Kapolresta Pontianak bersama Tokoh Multi Etnis Bahas Imlek dan Cap Go Meh

Sepanjang pemantauan saya kegiatan pawai budaya hari ini berjalan dengan tertib dan lancar, para peserta pawai juga tertib selama kegiatan dan selalu mentaati arahan petugas dilapangan,dan untuk kemacetan yang diakibatkan dari kegiatan ini juga tidak terjadi,itu semua karena personel pengamanan seluruhnya bekerja secara maksimal dan penuh rasa tanggung jawab untuk mengamankan event tahunan ini.Tegasnya.

 

(Hadysa Prana)

Sumber : Humas Polresta Pontianak

Berita Terkait

Polres Tanjab Barat Patroli Gabungan bersama Kodim 0419/Tanjab, Satbrimob dan Satpol PP
Polresta Cirebon gelar Apel Serpas Pengamanan TPS Pilkada Serentak 2024
Menuju Pilkada Damai 2024, Polres Tanjab Barat kerahkan Pasukan Sebanyak 246 Personil
Kapolresta Cirebon kunjungi Kebun Melon ‘Milik Pak Herman’
Kapolresta Cirebon hadiri Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang pada Pilkada Serentak 2024 Kapolresta Cirebon
Polresta Cirebon bagikan Bibit Cabai, Ikan, dan Bioflok di Desa Trusmi Kulon
Polresta Cirebon gelar Doa Bersama dan Yasinan Menjelang Pilkada Serentak Tahun 2024
Polres Tanjab Barat Kerahkan 234 Personel Gabungan pada Pilkada 2024

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 21:21 WIB

Polres Tanjab Barat Patroli Gabungan bersama Kodim 0419/Tanjab, Satbrimob dan Satpol PP

Senin, 25 November 2024 - 15:21 WIB

Polresta Cirebon gelar Apel Serpas Pengamanan TPS Pilkada Serentak 2024

Senin, 25 November 2024 - 11:35 WIB

Menuju Pilkada Damai 2024, Polres Tanjab Barat kerahkan Pasukan Sebanyak 246 Personil

Minggu, 24 November 2024 - 21:25 WIB

Kapolresta Cirebon kunjungi Kebun Melon ‘Milik Pak Herman’

Minggu, 24 November 2024 - 18:22 WIB

Kapolresta Cirebon hadiri Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang pada Pilkada Serentak 2024 Kapolresta Cirebon

Berita Terbaru

Berita Terkini

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 21:09 WIB