Polres Simeulue Bersama TNI AL dan Kodim 0115, Melaksanakan Kelestarian terumbu karang.

Jumat, 3 Maret 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh | Detikkasus.com – Personel polres simeulue bersama TNI AL, kodim 0115, pemerintah desa labuan bajau, labuan bakti, labuan jaya, ekosistem Impact dan ocean mata melakukan transplantasi terumbu karang di Perairan Pulau Lasia, Sabtu (25/2/2023). Kegiatan ini untuk menjaga kelestarian terumbu karang dan bentuk kepedulian ekosistem laut.

Baca Juga:  Terkait Dugaan Penyimpangan BBM Solar Belum ada tindakan dari APH Polres Aceh Tamiang

Kapolres simeulue akbp pol. Jatmiko,S.H.,M.H melalui kasat pol-airud IPTU ABD. Wahid fadli mengatakan, jegiatan ini untuk mengganti/menyulam anakan karang yang mati atau pertumbuhannya tidak optimal. Pemulihan terumbu karang juga dilakukan dengan membuat pematokan rangka terluar dan terlemah.

Baca Juga:  Tingkatkan Layanan Prima Pada Masyarakat, Polda Jatim Tandatangani MoU dengan Instansi dan Lembaga

Aksi tersebut sebagai bentuk menjaga kelanjutan dan pemulihan ekosistem terumbu karang di perairan Kabupaten Simeulue.

Menurutnya, dengan menjaga ekosistem perairan hal ini dapat membantu para nelayan sekitar juga para generasi penerus bangsa dalam melestarikan alam ekosistem perairan.

Baca Juga:  Kedatangan Jendral Tni Purnawirawan DR HC Moeldoko S.I.P, M.S.I Plat RI-19  Ke Jambore

“Ini adalah bentuk nyata kepedulian anggota polri untuk ekosistem lingkungan di perairan yang berada di wilayah hukum polres simeulue khususnya di perairan pulau lasia,” ujar kasat polairud.

(Rasyidin/Bid.Humas Polda Aceh)

Berita Terkait

Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu
Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno
PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik
Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana
Siswa SD Diduga Alami Bullying Anak SMPN 1 Balongan, Ketua DPD IWO-I Indramayu Angkat Bicara
UAS bersama Ketua TPD Himbau, Masa Pendukung tak Terpancing Isu Provokatif dan Fitnah
Polres Bojonegoro Terima 3 Sertifikasi Hak Paten dari Kemenkumham
Diduga Upah Pekerja Dimainkan Kepala Tukang Proyek Pembangunan Balai KB di Kecamatan Muara Papalik
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 6 November 2024 - 15:25 WIB

Penyerahan Dana Program Pemerintah PIP kepada Siswa di Kepsek SMP Al-Hikmah Sendang, Kecamatan Karang Ampel, Kabupaten Indramayu

Minggu, 3 November 2024 - 15:21 WIB

Mubes ke 01 dan Pelantikan DPD yang Diserahkan oleh DPP GMPAR Ratno Suyatno

Kamis, 31 Oktober 2024 - 20:09 WIB

PG Sindanglaut Mulai Dilirik Wisatawan Domestik

Rabu, 4 September 2024 - 19:46 WIB

Damkar dan BPDB Kabupaten Cirebon terima AMS Membantu Penanggulangan Bencana

Selasa, 20 Agustus 2024 - 21:00 WIB

Siswa SD Diduga Alami Bullying Anak SMPN 1 Balongan, Ketua DPD IWO-I Indramayu Angkat Bicara

Berita Terbaru