Polres Pringsewu Melaksanakan Kegiatan Penanggulangan Wabah Covid-19 Menjelang Penerapan New Normal

Kamis, 11 Juni 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com |Pringsewu – Lampung

jelang penerapan New normal (tata kehidupan baru) di masa Pandemi covid-19 satgas Aman Nusa Polres Pringsewu bersama Satgas Aman Nusa Polda Lampung dan Sat Brimob Polda lampung melaksanakan kegiatan penanggulangan wabah Covid-19 di beberapa lokasi fasilitas publik yang ada di kab. Pringsewu, pada Kamis (11/06/20)

kegiatan penanggulangan Covid-19 tersebut dipimpin langsung oleh AKBP Sukandar selaku Kasubsatgas Pencegahan Ops Aman Nusa 2020 Polda lampung dengan didampingi oleh AKBP Charly B, Kompol Arif Sembiring, Wakapolres Pringsewu Kompol Misbahudin, kasat Binmas Iptu M Yusuf serta sejumlah personil.

Baca Juga:  Pemelihan BPT keterwakilan perempuan di tiyuh Toto katon

Kasubsatgas Pencegahan Ops man Nusa Polda Lampung AKBP Sukandar mengatakan bahwa satgas Ops Aman Nusa Polda Lampung bersama Sat Brimob Polda Lampung dan Polres Pringsewu melaksanakan kegiatan penanggulangan wabah Covid-19 menjelang penerapan New Normal, kegiatan kami diantaranya melakukan penyemprotan cairan desinfektan di beberapa lokasi fasilitas publik, mulai dari pasar sarinongko Pringsewu, Masjid Al Iklas Pringsewu, Hotel Urban Pringsewu, Bank mandiri dan Bank EkaPringsewu.

Baca Juga:  Sosialisasi Bantuan Sarana Pendidikan Bagi Siswa Dalam Rangka Mendukung Terwujudnya Panca Karya Madiun Kota Pintar

“selain melakukan penyemprotan cairan desinfektan kami juga melakukan sosialisasi dan himbauan kepada warga masyarakat tentang pencegahan Covid-19 dan penerapan protokol kesehatan, diantaranya selalu memakai masker saat keluar rumah, menjaga jarak fisik, dan rajin mencuci tangan dengan air yang mengalir, serta membagikan brosur/leafleat pencegahan Covid-19,” katanya.

Sementara itu tujuan dilakukan kegiatan ini selain mencegah penyebaran Covid-19, adalah agar warga masyarakat selalu waspada dan tidak panik dalam menghadapi wabah Covid-19 serta mengingatkan kembali kepada warga masyarakat tentang pentingnya menerapkan protokol kesehatan dalam rangka mencegah penyebaran Covid-19, terangnya.

Baca Juga:  Giat Razia Ranmor Depan Mako Polsek Seririt, Satu Pelanggar Ditindak Dengan Tilang

Wakapolres Pringsewu Kompol Misbahudin menambahkan bahwa tim gabungan satgas Ops Aman Nusa 2020 Polda Lampung dan Polres Pringsewu melaksanakan kegiatan penanggulangan Covid-19 di beberapa fasilitas publik yang ada diwilayah Kab. Pringsewu, mulai dari rumah ibadah, pasar, Perhotelan dan fasilitas perbankan yang mana tujuan dari kegiatan ini adalah untuk mencegah penyebaran Covid-19 diwilayah Kab. Pringsewu.

(Bambang)

Berita Terkait

Lapor Bawaslu, Timses Paslon Tunggal Pilwako Pangkalpinang Diduga Lakukan Money Politik
Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Kejati Aceh, Kawal Dan Awasi Adanya Dugaan Kasus Korupsi Dana Desa Di Tahun 2023 Lalu
Warga Tangkap Pelaku, Bagi-Bagi Uang Dari Tim 02 “JEFRI – HAIKAL”
Ini Harapan Pj Bupati Aceh Utara Usai Lantik Dirut PT. Pase Energi Migas
Tingkatkan Patroli Terpadu, Kapolres Cek Langsung Sejumlah TPS Rawan Di Aceh Utara
GTT Bantah Pembayaran Honor Di Potong Dan Di Politisi, Vika Liondry : Itu Tidak Benar
Ada Apa, Dengan Pemerintahan Desa Tobat Biografi, Anggaran Dana Desa Tidak Di Pasang.
Minyak Goreng Subsidi Minyakita, Yang Di Bagikan Helmi Hasan Di Laporkan Ke KPK
Tag :

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 11:51 WIB

Lapor Bawaslu, Timses Paslon Tunggal Pilwako Pangkalpinang Diduga Lakukan Money Politik

Rabu, 27 November 2024 - 11:49 WIB

Pemerhati Sosial Publik Aceh, Minta Kejati Aceh, Kawal Dan Awasi Adanya Dugaan Kasus Korupsi Dana Desa Di Tahun 2023 Lalu

Rabu, 27 November 2024 - 11:48 WIB

Warga Tangkap Pelaku, Bagi-Bagi Uang Dari Tim 02 “JEFRI – HAIKAL”

Rabu, 27 November 2024 - 11:48 WIB

Ini Harapan Pj Bupati Aceh Utara Usai Lantik Dirut PT. Pase Energi Migas

Rabu, 27 November 2024 - 11:47 WIB

Tingkatkan Patroli Terpadu, Kapolres Cek Langsung Sejumlah TPS Rawan Di Aceh Utara

Berita Terbaru