Polres Kayong Utara bersama BPBD Gerak Cepat Padamkan Api di Kawasan Hutan Pangkalan Pendaratan Ikan

Selasa, 11 April 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kayong Utara I Detikkasus.com – Polres Kayong Utara Kasat Binmas dan Personil Polres Kayong Utara mendatangi adanya aduan masyarakat tentang adanya titik api di Kawasan Hutan Di Pangkalan Pendaratan Ikan di Ds.Sutera Kec. Sukadana Kab. Kayong Utara Kalimantan Barat, Selasa (11/04/2023).

Baca Juga:  Kanit Sabhara dan Anggota  Melaksanakan Patroli Sepeda Gayung Demi Menjaga Kamtibmas di Wilayah Hukumnya

Kapolres Kayong Utara AKBP Achmad Dharmianto, S.H., S.I.K, melalui Kasat Binmas Iptu Hartono mengatakan bahwa telah melakukan pengecekan berdasarkan Informasi dari Masyarakat terkait adanya titik api di sekitar Kawasan Hutan di Pangkalan Pendaratan Ikan (PPI) Desa Sutera Kec. Sukadana Kab. Kayong Utara,

Baca Juga:  Kapolres Kayong Utara Hadiri Kegiatan Nuzulul Qur'an di Masjid Oesman Alkhair

Lanjutnya setelah mendapatkan informasi tersebut langsung menghubungi Instansi Terkait yaitu Pihak BPBD dan UPT KPH Wilayah Kayong Utara Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan untuk bersama memantau serta mengantisipasi penyebaran titik api tersebut, untuk sumber api masih dalam penyelidikan, namun tidak berapa lama api berangsur padam. Kasat Binmas menghimbau kepada masyarakat sekitar untuk tidak membakar Hutan/lahan, tutup Hartono.

Baca Juga:  Polres Kayong Utara dan Dinkes, Lakukan Pengecekan Obat-obatan Sirup di Berbagai Apotik

(Hadysa Prana)

Sumber : Humas Polres Kayong Utara

Berita Terkait

Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 
Program 100 Hari Asta Cita Presiden RI  Prabowo Subianto, Satresnarkoba Polres Tanjab Barat kembali Berantas Narkoba
Selama Oktober 2024, Satresnarkoba Polresta Cirebon ungkap 13 Kasus dan amankan 17 Tersangka
Polresta Cirebon gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024
Polresta Cirebon gelar Makan Siang Bergizi Gratis di SLB Negeri Cakrabuana
Sinergi Polresta Cirebon dan Pemkab Cirebon gelar Program Makan Siang Gratis di SDN 3 Cipanas
Miras Hasil KRYD dan Tipiring Polresta Cirebon, Kejaksaan dan Pengadilan Negeri Cirebon, Dimusnahkan
Polresta Cirebon bagikan Makanan Sehat Gratis kepada Masyarakat

Berita Terkait

Rabu, 6 November 2024 - 20:24 WIB

Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 

Rabu, 6 November 2024 - 20:18 WIB

Program 100 Hari Asta Cita Presiden RI  Prabowo Subianto, Satresnarkoba Polres Tanjab Barat kembali Berantas Narkoba

Jumat, 1 November 2024 - 18:29 WIB

Selama Oktober 2024, Satresnarkoba Polresta Cirebon ungkap 13 Kasus dan amankan 17 Tersangka

Senin, 28 Oktober 2024 - 16:49 WIB

Polresta Cirebon gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024

Jumat, 25 Oktober 2024 - 08:49 WIB

Polresta Cirebon gelar Makan Siang Bergizi Gratis di SLB Negeri Cakrabuana

Berita Terbaru