Polres Kapuas Hulu Terima Dua Penghargaan dari KPPN Putussibau

Selasa, 28 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapuas Hulu I Detikkasus.com – Polres Kapuas Hulu Polda Kalbar berhasil mendapatkan dua penghargaan dari Kantor Pelayanan Perbendaharaan Negara (KPPN) Putussibau.

Dimana Polres Kapuas Hulu mendapatkan peringkat pertama dalam Indikator Kinerja Pelaksanaan Anggaran (IKPA) periode semester 2 (dua) tahun 2022 dan peringkat kedua ketepatan penyampaian LPJ Bendahara Penerima semester 2 (dua) tahun 2022.

Penyerahan penghargaan diberikan langsung oleh Kepala KPPN Putussibau Sri Winarno ke Kapolres Kapuas Hulu AKBP France Yohanes Siregar, S.I.K., yang diwakili oleh Wakapolres Kompol Hilman Malaini, S.H., S.I.K., M.H., yang didampingi Kasi Keu Aipda Arif Ariyanto, di Aula Kantor KPPN Putussibau Kab.Kapuas Hulu Kalimantan Barat, Selasa (28/2/2023).

Baca Juga:  Kapolres Cirebon Kota Kembali Cek Kesiapan dan Keamanan Gudang Logistik PPS Kecamatan Kapetakan

Penyerahan penghargaan tersebut dirangkaikan dengan kegiatan sosialisasi pelaksanaan anggaran serta sosialisasi Strategi Organisasi dan Anti Korupsi.

Kapolres Kapuas Hulu AKBP France Yohanes Siregar, S.I.K., melalui Kasi Humas Iptu Jaspian mengucapkan terimakasih kepada KPPN Putussibau telah memberikan penghargaan terbaik sebagai peringkat pertama dalam Indikator Kinerja Pelaksanaan Anggaran (IKPA) tingkat Satker lingkup KPPN Putussibau periode semester 2 (dua) tahun 2022 dan peringkat kedua ketepatan penyampaian LPJ Bendahara Penerima tingkat Satker lingkup KPPN Putussibau semester 2 (dua) tahun 2022.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Tista Sambang Kerumah Jro Mangku Saudara Ternyata ini yang Disampaikan

“Penghargaan itu tentunya menjadi tantangan bagi kami untuk bisa bekerja jauh lebih baik lagi untuk ke depannya,” kata Iptu Jaspian.

Baca Juga:  Detikkasus Kalbar | Tutup Mata Naga, Satlantas Dan Sat Sabhara polres Melawi Maksimalkan Pengamanan.

Sementara itu, Kasi Keu Polres Kapuas Hulu Aipda Arif Ariyanto mengucapkan terimakasih kepada seluruh jajaran Polres Kapuas Hulu yang telah bekerja dengan maksimal dan profesional.

“Penghargaan tersebut merupakan hasil kerja keras bersama seluruh jajaran Polres Kapuas Hulu dan berharap apa yang yang telah diraih semoga dapat dipertahankan,” ujar Aipda Arif Ariyanto.

(Hadysa Prana)

Sumber : Humas Polres Kapuas Hulu

Berita Terkait

Polres Tanjab Barat Patroli Gabungan bersama Kodim 0419/Tanjab, Satbrimob dan Satpol PP
Polresta Cirebon gelar Apel Serpas Pengamanan TPS Pilkada Serentak 2024
Menuju Pilkada Damai 2024, Polres Tanjab Barat kerahkan Pasukan Sebanyak 246 Personil
Kapolresta Cirebon kunjungi Kebun Melon ‘Milik Pak Herman’
Kapolresta Cirebon hadiri Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang pada Pilkada Serentak 2024 Kapolresta Cirebon
Polresta Cirebon bagikan Bibit Cabai, Ikan, dan Bioflok di Desa Trusmi Kulon
Polresta Cirebon gelar Doa Bersama dan Yasinan Menjelang Pilkada Serentak Tahun 2024
Polres Tanjab Barat Kerahkan 234 Personel Gabungan pada Pilkada 2024

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 21:21 WIB

Polres Tanjab Barat Patroli Gabungan bersama Kodim 0419/Tanjab, Satbrimob dan Satpol PP

Senin, 25 November 2024 - 15:21 WIB

Polresta Cirebon gelar Apel Serpas Pengamanan TPS Pilkada Serentak 2024

Senin, 25 November 2024 - 11:35 WIB

Menuju Pilkada Damai 2024, Polres Tanjab Barat kerahkan Pasukan Sebanyak 246 Personil

Minggu, 24 November 2024 - 21:25 WIB

Kapolresta Cirebon kunjungi Kebun Melon ‘Milik Pak Herman’

Minggu, 24 November 2024 - 18:22 WIB

Kapolresta Cirebon hadiri Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang pada Pilkada Serentak 2024 Kapolresta Cirebon

Berita Terbaru

Berita Terkini

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 21:09 WIB