Polres Gowa Gencarkan Operasi Lilin Secara Mobile, 28 Remaja Diamankan

Sabtu, 23 Desember 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Detikkasus.com | Gowa – Penegakan hukum yg dilakukan Jajaran Polres Gowa dalam menciptakan rasa aman dan nyaman bagi warga menjelang Natal dan Pergantian Tahun tidak pada satu sasaran operasi saja.

Berbagai upaya terus dilakukan untuk memberikan rasa aman kepada warga masyarakat, seperti sore tadi sabtu 23 Desember 2017 jam 15.30 wita Tim Anti Bandit dan personil Patmor Polres Gowa dipimpin kabagops Kompol Sudaryanto melakukan patroli secara mobile dan Hunting di beberapa lokasi dan menemukan serta mengamankan sebanyak 28 0rang pemuda dan remaja diberbagai lokasi, kemudian digelandang ke Polres Gowa guna dilakukan pembinaan dan penegakan hukum

Baca Juga:  Kasat Sabhara Polres Kudus Pantau Langsung Para Jasa Penukaran Uang, Reporter - Arifin.

Dari jumlah 28 remaja dan pemuda ini beberapa diantaranya diproses secara hukum terkait membawa senjata tajam yg diselipkan pada bagian tubuhnya selebihnya dilakukan pembinaan untuk tidak melakukan aktifitas yg dapat menyebabkan gangguan Kamtibmas.

Baca Juga:  Polsek Glagah Banyuwangi melaksanakan pengamanan Ritual Adat Tari Seblang (Mistic dance) di Kelurahan Bakungan.

Pembawa senjata tajam yg diamankan tersebut tetap dilakukan proses hukum sesuai undang-undang No. 12 tahun 1951 dengan ancaman hukuman 12 tahun penjara agar budaya membawa senjata tajam tidak lagi menjadi bumerang bagi orang lain dan hal ini sudah menjadi komitment Polres Gowa untuk menindak tegas para pelakunya.

Baca Juga:  Plt Korwil BPP Kuala Kampar: Pembuatan Kanal Tidak Ada Konfirmasi

(Al)

Berita Terkait

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”
Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh
Menag Sindir Rektor Doyan Dinas Ke Luar Kota Jadi Pendengar Dan Tidur : YARA Langsa Periksa SPPD Rektor IAIN Langsa
Sat-Gas-Sus Pencegahan Korupsi Polri Gencarkan Sosialisasi Antikorupsi Di Daerah-Daerah
POLU Melalui Membuka Klinik Terbesar Korea Selatan, Oracle Dermatology Korea Di Indonesia

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Minggu, 17 November 2024 - 00:38 WIB

Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.

Minggu, 17 November 2024 - 00:37 WIB

Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe

Minggu, 17 November 2024 - 00:36 WIB

Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”

Minggu, 17 November 2024 - 00:35 WIB

Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh

Berita Terbaru