Polisi, TNI dan Warga Dusun Telok Air Evakuasi Korban Tanah Longsor

Minggu, 9 Oktober 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kubu Raya I Detikkasus.com – Polsek Batu Ampar, Babinsa dan warga dusun teluk air bekerja sama melakukan evakuasi korban tanah longsor di Pulau Dusun Teluk Air Rt.038 / Rw.011 Desa Batu Ampar, Kecamatan Batu Ampar, Kabupaten Kubu Raya, Kalimantan Barat.

“Penyebab longsor dikarenakan intensitas hujan yang cukup tinggi mengguyur Kabupaten Kubu Raya selama kurang lebih satu minggu ini,” ucap Kapolsek Batu Ampar Ipda Freddy Surya Purnama , S.H,.

Baca Juga:  Dengan Trabas, Kapolres Landak Patroli Karhutla

Dia mengatakan dalam bencana alam tersebut 1 buah rumah kosong ukuran 4X6 milik Edi mengalami rusak sedang dan 1 buah rumah milik Kartono ukuran 6X12 di bagian dapur rusak berat akibat terjangan tanah longsor dan tidak ada korban jiwa dalam kejadian tanah longsor pada Sabtu tanggal 8/10/22 pukul 22.00 Wib.

” Kami bersama warga sekitar yang berada di lokasi bencana melakukan evakuasi terhadap 7 orang keluarga Kartono serta membersihkan pohon tumbang akibat bencana tanah longsor agar akses jalan tidak tertutup, terang Freddy di lokasi

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Sepang Kelod Hadiri Rapat Pembahasan Rancangan APB Des dan Penyusunan RKP Des

” Keluarga Kartono saat ini sudah kami ungsikan ke rumah keluarganya Pengki yang berada di Rt.038 / Rw 011 jauh dari lokasi tanah longsor, dan barang-barang Kartono kami bersama warga membantu mengangkutnya secara manual ke rumah keluarganya tersebut dan untuk kerugian material belum dapat ditaksir, kata Freddy. Minggu (9/10/22).

Baca Juga:  Kasus Pencurian di Toko Bangunan Aneka Rimba, Berhasil Terungkap oleh Jajaran Polres Kuburaya

Selanjutnya Freddy mengatakan melakukan siaga personil di lokasi kejadian yang bertujuan untuk memantau situasi pasca kejadian tanah longsor di Dusun teluk air, serta melakukan himbauan kepada warga setempat agar tetap waspada tidak menutup kemungkinan kejadian tanah longsor kembali terjadi.

(Hadysa Prana)

Sumber : Humas Polres Kubu Raya Polda Kalbar

Berita Terkait

Polres Tanjab Barat Patroli Gabungan bersama Kodim 0419/Tanjab, Satbrimob dan Satpol PP
Polresta Cirebon gelar Apel Serpas Pengamanan TPS Pilkada Serentak 2024
Menuju Pilkada Damai 2024, Polres Tanjab Barat kerahkan Pasukan Sebanyak 246 Personil
Kapolresta Cirebon kunjungi Kebun Melon ‘Milik Pak Herman’
Kapolresta Cirebon hadiri Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang pada Pilkada Serentak 2024 Kapolresta Cirebon
Polresta Cirebon bagikan Bibit Cabai, Ikan, dan Bioflok di Desa Trusmi Kulon
Polresta Cirebon gelar Doa Bersama dan Yasinan Menjelang Pilkada Serentak Tahun 2024
Polres Tanjab Barat Kerahkan 234 Personel Gabungan pada Pilkada 2024

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 21:21 WIB

Polres Tanjab Barat Patroli Gabungan bersama Kodim 0419/Tanjab, Satbrimob dan Satpol PP

Senin, 25 November 2024 - 15:21 WIB

Polresta Cirebon gelar Apel Serpas Pengamanan TPS Pilkada Serentak 2024

Senin, 25 November 2024 - 11:35 WIB

Menuju Pilkada Damai 2024, Polres Tanjab Barat kerahkan Pasukan Sebanyak 246 Personil

Minggu, 24 November 2024 - 21:25 WIB

Kapolresta Cirebon kunjungi Kebun Melon ‘Milik Pak Herman’

Minggu, 24 November 2024 - 18:22 WIB

Kapolresta Cirebon hadiri Apel Siaga Pengawasan Masa Tenang pada Pilkada Serentak 2024 Kapolresta Cirebon

Berita Terbaru

Berita Terkini

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 21:09 WIB