Polisi Saweu Sikula, Kapolsek Banda Sakti Minta Siswa SMAN 2 Lhokseumawe Hindari Aksi Tawuran

Minggu, 3 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh |Detikkasus.com -Kapolsek banda sakti, Ipda Arizal meminta siswa SMA negeri 2 lhokseumawe agar menghindari aksi kenakalan remaja, seperti tawuran dan tidak menyentuh narkoba jumat 01/09/2023.

“Kami dari pihak kepolisian memiliki program polisi sewue sikula untuk mensosialisasi serta menyampaikan pesan kamtibmas kepada siswa,” ujar kapolres lhokseumawe, AKBP Henki Ismanto melalui kapolsek banda sakti, Ipda Arizal saat memberi arahan dihadapan para siswa SMA negeri 2 lhokseumawe.

Baca Juga:  Pj.Gubernur Harisson Dorong Peningkatan Penilaian Impelementasi Sakip Tahun 2023

Dihadapan ratusan siswa, kapolsek menyampaikan, setiap saat jajaran polsek banda sakti melakukan patroli guna mengantisipasi aksi kenakalan remaja, seperti tawuran antar geng motor yang menggunakan senjata tajam (sajam).

Baca Juga:  Ini Lokasi Jalan Longsor-Amblas yang Perlu Di Waspadai Pemudik Di Aceh

“Kami melakukan penindakan pencegah supaya tidak ada korban jiwa dan material baik dari remaja yang akan tawuran dan masyarakat. Untuk itu, saya harapkan para siswa agar menghindari perbuatan tersebut,” pintanya.

Pada kesempatan dimaksud, Ipda Arizal juga mengharapkan para siswa supaya tidak membuli (perundungan) sesama siswa. Sebab, dapat memicu masalah kesehatan mental psikologi, seperti gangguan cemas, depresi, hingga mengakibatkan stress. “Harapan saya, fokuslah belajar untuk menggapai cita-cita dan mengisi waktu luang dengan kegiatan postif,” harap kapolsek. (Abel Pasai)

Baca Juga:  LBH Gemindo Apresiasi Polres Gorontalo Amankan Terduga Penyimpanan BBM Jenis Solar Bersubsidi

Berita Terkait

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon
Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes
Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri
Gebyar Festival anak indonesia sekabupaten cirebon
Pelantikan Pengurus Baru APPSI Cirebon: Menyongsong Era Baru Untuk Pemberdayaan Pedagang Pasar
Seminar Kebangsaan Muhammadiyah: Implementasi Pancasila sebagai Darul al-‘Ahdi Wasy Syahadah

Berita Terkait

Rabu, 7 Agustus 2024 - 18:14 WIB

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar

Jumat, 2 Agustus 2024 - 14:48 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus

Jumat, 2 Agustus 2024 - 13:42 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon

Kamis, 1 Agustus 2024 - 11:05 WIB

Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes

Rabu, 31 Juli 2024 - 18:11 WIB

Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB