Pol PP Lamongan Amankan 10 Pelayan Warkop ‘Remang-Remang’ Tak Beridentitas.

Kamis, 22 Februari 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Detikkasus.com | Indonesia – Propinsi Jatim – Kabupaten Lamongan , Kamis 22 Februari 2018.
Polisi Pamong Praja Kabupaten Lamongan amankan 10 Pramusaji (pelayan warung kopi “remang-remang”) tak beridentitas di sejumlah tempat (Pasar Agrobis Babat, wilayah pasar Sidoharjo dan pasar burung Lamongan) wilayah Kabupaten Lamongan, Rabu malam (21/02).

Wanita/ Pelayan Warkop ‘remang’ itu diamankan lantaran tidak dapat menunjukkan kartu identitas (KTP) kepada petugas Pol PP pada saat bekerja melayani pengunjung di warung kopi yang dianggap warung remang-remang di sejumlah tempat Wilayah Kabupaten Lamongan tersebut.

Baca Juga:  Kapolda Sumut Melaksanakan Kegiatan Peninjauan dan Aksi Kemanusiaan di Lokasi Sekitar Bencana Erupsi Gunung Sinabung, Kabupaten Karo.

Kepada awak media Bambang Yustiono Kasi Operasi dan Pengendalian Pol PP Lamongan menerangkan,”Dari hasil operasi malam ini kami amankan 6 wanita dari pasar agrobis, 1 wanita dari pasar Sidoharjo dan 3 lainnya dari pasar burung Lamongan, mereka kami amankan karena tidak bisa menunjukkan kartu identitas dan ada beberapa juga yang mengenakan pakaian mini yang tidak sopan,”terangnya.

Baca Juga:  Patroli Malam Terus Ditingkatkan Sebagai Upaya Pencegahan Tindak Pidana Kamtibmas

Selain itu beberapa wanita yang
diamankan tersebut juga masih ada
yang di bawah umur, sehingga mereka tidak luput dari razia petugas. “Ada yang dibawah umur juga, sehingga kami juga harus mengamankannya,”
lanjutnya Bambang Yustiono.

Baca Juga:  Inilah Gaya Ibas Sosialisasikan Penguatan Pemahaman Kebangsaan

Lebih lanjut dijelaskan, guna menertibkannya, sejumlah
petugas dari Satpol PP harus
membawanya ke kantor Satpol PP
Lamongan. “Untuk sementara kami
masih sebatas melakukan pembinaan dan pendataan serta menyuruh si pemilik warung agar segera menguruskan KTP untuk anak buahnya masing-masing,”pungkasnya. (Mam).

Berita Terkait

Kelurahan Bendungan Siap Sambut Masa Tenang Pilkada 2024
Direktur LKBH Barisan Pejuang Keadilan Siap Kawal Kasus Oknum Polisi Tembak Pelajar di Semarang
Rahul Kelas 7A SMP Muhammadiyah 3 Semarang Juara 1 National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro
APITU Jawa Tengah: Mewujudkan Praktisi HVAC yang Kompeten dan Berkualitas
Forum Kesehatan Kelurahan (FKK) Bendungan Gelar Kegiatan PHBS Bersama Warga
Jaguar Perkasa Boxing Fight: Langkah Untuk Jaguar Perkasa Boxing Fight: Langkah Untuk Memajukan Atlet Tinju Jawa Tengah Atlet Tinju Jawa Tengah
Penanggung Jawab Pengembang Perumahan Grand Abinaya Tembalang Kota Semarang Menghilang, Konsumen Resah
MediaJejak Kasus Group Jalin Silaturahmi dengan Pendam IV Diponegoro untuk Tingkatkan Kemitraan

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 07:26 WIB

Kelurahan Bendungan Siap Sambut Masa Tenang Pilkada 2024

Selasa, 26 November 2024 - 06:18 WIB

Direktur LKBH Barisan Pejuang Keadilan Siap Kawal Kasus Oknum Polisi Tembak Pelajar di Semarang

Minggu, 24 November 2024 - 23:01 WIB

Rahul Kelas 7A SMP Muhammadiyah 3 Semarang Juara 1 National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro

Sabtu, 23 November 2024 - 16:20 WIB

APITU Jawa Tengah: Mewujudkan Praktisi HVAC yang Kompeten dan Berkualitas

Sabtu, 23 November 2024 - 13:38 WIB

Forum Kesehatan Kelurahan (FKK) Bendungan Gelar Kegiatan PHBS Bersama Warga

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB