Petugas Damkar Bojonegoro Diterjunkan untuk Mengurangi Genangan Air

Senin, 9 Mei 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Bojonegoro – Petugas Dinas Pemadam Kebakaran (Damkar) Pemkab Bojonegoro langsung diterjunkan saat terjadi hujan dengan intensitas tinggi dan waktu cukup lama, Minggu (8/5/2022). Dampak hujan intensitas tinggi, beberapa ruas Jalan dan rumah warga sempat digenangi air.

Baca Juga:  LBP tinjau Perkembangan Food Estate Sumatera Utara di Humbahas

Petugas dari Dinas Damkar berupaya melakukan penanganan mengurangi genangan air yang masuk rumah warga. Bersama warga, petugas juga melakukan penyedotan air di sejumlah titik genangan.

Kabid Pemadaman Dan Penyelamatan Dinas Pemadam Kebakaran, Ahmad Adi Winarto menerangkan saat hujan turun deras, pihaknya langsung menuju lokasi setelah menerima informasi dari warga.

Baca Juga:  Kuala Dua Pelopor MTQ Tingkat Desa di Kecamatan Sungai Raya

“Setelah mendapatkan informasi, kita langsung meluncur ke lokasi diantaranya di Jalan dr. Sutomo Kelurahan Sumbang,” jelasnya.

Ia juga mengatakan dalam giat tersebut ada sejumlah 3 personil yang turun melakukan penanganan menggunakan 1 Unit Fire Command beserta pompa portable dan dibantu masyarakat setempat.

Baca Juga:  Jelang Pilkades Serentak 2019, Polres Bojonegoro Gelar Doa Bareng Anak Yatim

“Selain itu, petugas lapangan lain diterjunkan bersama warga setempat yang saling membantu menangani genangan,” pungkasnya. (Imam)

Sumber: Bojonegorokab.go.id

Berita Terkait

Kaban Kesbangpol, Diberi Tugas Penting oleh Pj Bupati malah Menugaskan Kabid
Sekda Tanjab Barat resmi buka Sosialisasi Anti-Korupsi di Lingkungan Pemkab
Peringatan HKN ke-60, Pjs Bupati Tanjab Barat ajak Masyarakat “Gerak Bersama, Sehat Bersama”
Pj Bupati Cirebon Pimpin Upacara Hari Kesehatan Nasional ke-60
Mundurnya Belasan Pengurus DPC Demokrat di Tanjab Barat, Dewan Kehormatan Partai Demokrat skan Kordinasi DPD 1
Pernyataan Komisioner KPU sebut Debat Ajang Saling Serang, Ketua Isnu: KPU Lampaui Kewenangannya
Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri
Dukung Program Asta Cita Presiden, Polresta Cirebon gelar Pembinaan Ekonomi Kreatif bagi Anak Jalanan

Berita Terkait

Kamis, 14 November 2024 - 19:43 WIB

Kaban Kesbangpol, Diberi Tugas Penting oleh Pj Bupati malah Menugaskan Kabid

Kamis, 14 November 2024 - 10:03 WIB

Sekda Tanjab Barat resmi buka Sosialisasi Anti-Korupsi di Lingkungan Pemkab

Rabu, 13 November 2024 - 18:55 WIB

Peringatan HKN ke-60, Pjs Bupati Tanjab Barat ajak Masyarakat “Gerak Bersama, Sehat Bersama”

Selasa, 12 November 2024 - 21:08 WIB

Pj Bupati Cirebon Pimpin Upacara Hari Kesehatan Nasional ke-60

Sabtu, 9 November 2024 - 17:13 WIB

Mundurnya Belasan Pengurus DPC Demokrat di Tanjab Barat, Dewan Kehormatan Partai Demokrat skan Kordinasi DPD 1

Berita Terbaru