Personil Polsek Kejuruan Muda Lakukan Sosialisasi Saber Pungli Di Desa

Minggu, 21 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aceh Tamiang |Detikkasus.com -Selasa 16 mei 2023 personil polsek kejuruan melaksanakan kegiatan sosialisasi saber pungli di desa-desa yang berada di kecamatan kejuruan muda kabupaten aceh tamiang.

Kapolres aceh tamiang AKBP Muhammad Yanis, SH, SIK. melalui Kapolsek Kejuruan Muda AKP Kun Hidayat SH mengatakan, kegiatan sosialisasi ini rutin dilaksanakan personil Polsek Kejuruan Muda khususnya Bhabinkamtibmas untuk mencegah terjadinya pungutan liar di tengah tengah masyarakat.

Baca Juga:  No Urut 01 Mugiyanto, Menangkan Pilkakon Kresnomulyo Kecamatan Ambarawa Kabupaten Pringsewu

“Dalam sosialisasinya para Bhabinkamtibmas Menghimbau kepada masyarakat agar menolak terhadap kegiatan praktek pungli baik di desa atau di instansi pemerintah, karena didalam hukum yang memberi dan yang menerima sama-sama melanggar hukum”. Kata Kun Hidayat

Baca Juga:  Drs H. Fauzi Membuka Open Turnamen Bola Volli Putri Tingkat Kabupaten Pringsewu Di Pekon Purwodadi

“Selain sosialisasi Saber pungli Bhabinkamtibmas juga rutin mensosialisasikan kepada masyarakat tentang kebakaran lahan dan hutan, juga tentang keselamatan berlalulintas” tutup AKP Kun Hidayat SH.

Baca Juga:  Bupati Humbahas, Dosmar Banjarnahor Hadiri Wisuda IT DEL Toba Sumut

(AS.25)

Berita Terkait

Serap Pekerja Lokal, Bupati Anwar Sadat Letakan Batu Pertama Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit
Ratusan ASN di Kabupaten Cirebon ikuti Pemecahan Rekor MURI Pemakaian Sarung Tenun Terbanyak
Pemkab Cirebon apresiasi Perusahaan PMA dan PMDN Terbaik dalam Pelaporan LKPM 2024
Pj Bupati Cirebon: Penataan Taman Hutan Kota Sumber agar Lebih Indah
Pemkab Cirebon salurkan BLT DBHCHT untuk Pemulihan Ekonomi Buruh Pabrik Rokok
Pj Bupati Cirebon terima Audiensi Serikat Buruh bahas Mekanisme Penetapan Upah Minimum 2025
Bappelitbangda Kabupaten Cirebon gelar Anugerah Lomba Inovasi 2024
Pemkab Cirebon Fokus Kembangkan Sektor Gula dan Wisata Edukasi

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 21:15 WIB

Serap Pekerja Lokal, Bupati Anwar Sadat Letakan Batu Pertama Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit

Jumat, 22 November 2024 - 11:20 WIB

Ratusan ASN di Kabupaten Cirebon ikuti Pemecahan Rekor MURI Pemakaian Sarung Tenun Terbanyak

Jumat, 22 November 2024 - 10:50 WIB

Pemkab Cirebon apresiasi Perusahaan PMA dan PMDN Terbaik dalam Pelaporan LKPM 2024

Jumat, 22 November 2024 - 10:47 WIB

Pj Bupati Cirebon: Penataan Taman Hutan Kota Sumber agar Lebih Indah

Kamis, 21 November 2024 - 10:36 WIB

Pemkab Cirebon salurkan BLT DBHCHT untuk Pemulihan Ekonomi Buruh Pabrik Rokok

Berita Terbaru

Berita Terkini

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 21:09 WIB