Persembahyangan Bersama Di Pura Wira Sidhi Sakti Polsek Gerokgak Dalam Rangka Purnama Sasih Jiyestha

Selasa, 1 Mei 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Bali – Polres Buleleng , detikkasus.com –  Bertepatan dengan Raninan Purnama sasih Jiyestha dilaksanakan persembahyangan di Pura Wira Sidhi Sakti Polsek Gerokgak pada hari ini Senin tanggal 30 April 2018 Pukul 08.00 Wita, Kapolsek Gerokgak Kompol I Ketut Relo Kusada, bersama para Kanit, Panit, Bintara yg menjabat panit dan Personil Polsek Gerokgak jajaran dari Polres Buleleng yang beragama Hindu melaksanakan persembahyangan bersama di Pura Wira Sidhi Sakti Polsek Gerokgak bertepatan dengan rahinan Purnama sasih Jiyestha

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Berikan Bantuan Keluarga Prasejahtera

Persembahyangan bersama dipimpin Pemangku Pangempon Pura Wira Sidhi Sakti Polsek Gerokgak Jro Mangku I Ketut Sutawan.

Baca Juga:  Unit Rekrim Polsek Tanggulangin Poles Sidoarjo Ungkap Kasus Pelaku Tindak Pidana Perjudian Jenis Remi.

Kegiatan persembahyangan sebagai wujud rasa syukur dan bakti kehadapan Tuhan dan berjalan tertib dan hidmat, semoga Tuhan Ida Sang Hyang Widhi selalu memberkati dan memberikan Karunianya untuk umatnya semua.

Selesai persembahyangan Kapolsek Gerokgak Kompol I ketut Relo Kusada menyampaikan konfirmasi “Tujuan dilaksanakan persembahyangan adalah untuk mengucapkan rasa syukur dan bakti kehadapan Ida Sang Hyang Widhi Wasa / Tuhan yang Maha Esa atas limpahan Karunianya sehingga diberikan keselamatan dalam melaksanakan tugas melayani masyarakat”, demikian penjelasan Kapolsek.(Ryu)

Baca Juga:  Dirumdis Ir.Lakhomizaro Zebua Open House Bersama Pers Lsm.

Berita Terkait

Jelang Laga Persibo vs Deltras FC, Polres Bojonegoro Gelar Rakor Pengamanan
Tumbuhkan Jiwa Nasionalisme, Ratusan Pelajar dibekali Wasbang dan Bela Negara oleh TNI Kodim Bojonegoro
Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 
Polsek Banda Sakti, Gelar Patroli Ciptakan Keamanan Dan Antisipasi Guan-Tib-Mas
Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.
Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi
Polda Aceh, Dukung Peningkatan Pengelolaan Taman Nasional Gunung Leuser.
PJU Polda Aceh, Hadiri Forum Belajar Bersama Secara Virtual, Dalam Rangka Rekrutmen Bakom-Sus Polri

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 17:48 WIB

Jelang Laga Persibo vs Deltras FC, Polres Bojonegoro Gelar Rakor Pengamanan

Kamis, 7 November 2024 - 17:47 WIB

Tumbuhkan Jiwa Nasionalisme, Ratusan Pelajar dibekali Wasbang dan Bela Negara oleh TNI Kodim Bojonegoro

Kamis, 7 November 2024 - 07:01 WIB

Kunjungan Kapal Selam B-588 Ufa, TNI AL: Ingat Sejarah Pembangunan Armada Laut RI 

Kamis, 7 November 2024 - 07:00 WIB

Dugaan Satu Unit Mobil Avanza Warna Hitam, Sulapkan Minyak Jenis Pertalite Saat Pengisian BBM Di Galon SPBU Alur Dua Timbang Langsa.

Kamis, 7 November 2024 - 06:59 WIB

Terkait Diduga Proyek Pekerjaan Pengerasan Badan Jalan Kampong Desa Kaloy Pulau 3, Menuju Pantai Rekreasi

Berita Terbaru

Politik dan pemerintahan

Belasan Pengurus DPC Demokrat Tanjab Barat Mengundurkan Diri

Kamis, 7 Nov 2024 - 12:57 WIB