Perjuangkan Rempang, Melayu Tanjabbarat Menyatakan Sikap 

Jumat, 22 September 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tanjab Barat l Detikkasus.com – Rencana relokasi terkait proyek strategis nasional (PSN) Eco City di Pulau Rempang dan Galang, Kepulauan Riau memicu penolakan warga hingga terjadi bentrokan.

Atas kejadian tersebut , gabungan keluarga Melayu kabupaten Tanjung Jabung Barat provinsi Jambi  juga merasa terpanggil menyatakan sikap untuk  di gedung balai adat Tanjabbarat sebagai bentuk solidaritas mendukung keluarga Melayu di Pulau Rempang dan Galang,Kamis(21/9/2023).

Penyataan ini disampaikan langsung oleh Drs Azwar selaku ketua Himpunan keluarga Melayu kabupaten Tanjung Jabung Barat.

“kami himpunan keluarga Melayu Tanjabbarat Menyatakan sikap ini bertujuan hanya untuk semata sebagai bentuk kepedulian kami sebagai rumpun Melayu (red,suku Melayu) di kabupaten tanjabbarat merasa terpanggil menyuarakan apa yang terjadi terhadap saudara kami di Rempang dan Galang,”katanya.

Baca Juga:  Operasi Katarak Gratis RSUD Daud KH Arif,  Pasien Ucapkan Terima Kasih

“patah tumbuh hilang berganti tak akan hilang Melayu di bumi,”tuturnya

dengan selogan Melayu.

Lebih lanjut sampaikan nya Secara histori masyarakat melayu adalah masyarakat yang selalu menjalin kebersamaan dengan suku yang lain, baik dalam kehidupan beragama, berbudaya maupun dalam kehidupan sosial masyarakat lainnya.

Adapun penyataan sikap yang di gaungkan dari Himpunan Keluarga Melayu Kabupaten Tanjung Jabung Barat diantaranya.

Baca Juga:  Bupati Kesal, Bawa Bumil Memakai Peti Pakai Motor Ojek Tidak Manusiawi

1. Menolak relokasi atau penggusuran masyarakat melayu di 16 titik kampung tua yang mana mereka telah lama mendiami dan bertempat tinggal di Pulau Rempang – Galang secara turun turun -temurun.

2. Meminta kepada DPR RI untuk melaksanakan fungsi pengawasan agar investasi benar-benar dapat mensejahterakan rakyat dan tidak menghilangkan nilai-nilai kearifan lokal.

3. Meminta kepada Presiden RI untuk menghentikan Refokasi dan mengembalikan hak-hak masyarakat Kampung Tua Rempang Galang karena nenek moyang mereka jauh sebelum Indonesia merdeka telah mendiami pulau tersebut.

Baca Juga:  Mas Bupati Buka Kompetisi Woodball PORKAB VI dan Piala Bupati

4. Meminta kepada Aparat Penegak Hukum untuk menahan diri dan tidak melakukan tindakan refresif kepada masyarakat Kampung Tua Rempang – Galang dan membebaskan masyarakat

5. Rempang – Galang yang di tangkap dan dikembalikan kepada pihak keluarga. Meminta kepada DPRD Kab. Tanjung Jabung Barat untuk dapat meneruskan pernyataan sikap ini kepada Pihak – Pihak terkait.

Turut hadir dalam penyampaian sikat tersebut,dari sangar Tuah Sekate dan HKM Tanjabbarat.

(BEN)

Berita Terkait

Serap Pekerja Lokal, Bupati Anwar Sadat Letakan Batu Pertama Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit
Ratusan ASN di Kabupaten Cirebon ikuti Pemecahan Rekor MURI Pemakaian Sarung Tenun Terbanyak
Pemkab Cirebon apresiasi Perusahaan PMA dan PMDN Terbaik dalam Pelaporan LKPM 2024
Pj Bupati Cirebon: Penataan Taman Hutan Kota Sumber agar Lebih Indah
Pemkab Cirebon salurkan BLT DBHCHT untuk Pemulihan Ekonomi Buruh Pabrik Rokok
Pj Bupati Cirebon terima Audiensi Serikat Buruh bahas Mekanisme Penetapan Upah Minimum 2025
Bappelitbangda Kabupaten Cirebon gelar Anugerah Lomba Inovasi 2024
Pemkab Cirebon Fokus Kembangkan Sektor Gula dan Wisata Edukasi

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 21:15 WIB

Serap Pekerja Lokal, Bupati Anwar Sadat Letakan Batu Pertama Pembangunan Pabrik Kelapa Sawit

Jumat, 22 November 2024 - 11:20 WIB

Ratusan ASN di Kabupaten Cirebon ikuti Pemecahan Rekor MURI Pemakaian Sarung Tenun Terbanyak

Jumat, 22 November 2024 - 10:50 WIB

Pemkab Cirebon apresiasi Perusahaan PMA dan PMDN Terbaik dalam Pelaporan LKPM 2024

Jumat, 22 November 2024 - 10:47 WIB

Pj Bupati Cirebon: Penataan Taman Hutan Kota Sumber agar Lebih Indah

Kamis, 21 November 2024 - 10:36 WIB

Pemkab Cirebon salurkan BLT DBHCHT untuk Pemulihan Ekonomi Buruh Pabrik Rokok

Berita Terbaru

Berita Terkini

Forkopimda Tanggamus Matangkan Persiapan Pilkada Serentak 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 21:09 WIB