Peningkatan Kring Dimalam Minggu Upaya Unit Opsnal Polsek Sukasada Amankan Wilayah

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – Dalam rangka harkamtibmas dimalam minggu antisipasi C3 serta kejahatan jalanan/street crime Unit Opsnal Polsek Sukasada jajaran Polres Buleleng terus tingkatkan pelaksanaan kring.

Sabtu tanggal 30 September 2017 pukul 23.45 wita dipinpin oleh Panit II Reskrim Iptu I Made Gede Adnyana 5 orang anggota opsnal yang terdiri dari 2 orang anggota IK dan 3 orang anggota Buser Polsek Sukasada jajaran dari Polres Buleleng.

Baca Juga:  Bhabin Seririt Sampaikan Pesan Kamtibmas ke Sekolah

Kegiatan Kring menyisir tempat tempat rawan kriminalitas dari Taman Bung Karno, SPBU, ATM Sukasada, Monument Tri Yudha Sakti, Terminal Sangket, lanjut bergeser ke Simpang Ambengan dan jembatan Bangkiangsidem antisipasi trek trekan liar oleh anak anak muda, srlanjutnya bergeser kesimpang Pegayaman.

Baca Juga:  Antisipasi Tindak Kriminalitas, Polsek Singaraja Laksanakan Pengamanan Kantor SSI

Melalui peningkatan kring dimalam hari diharapkan mampu untuk menciptakan situasi kamtibmas tetap kondusip, serta dapat mencegah munculnya tindak kriminal dan gangguan kamtibmas lainya.
Kegiatan berjalan dengan aman dan
lancar.

Baca Juga:  Bus Pariwisata VS Becak, Tukang Becak Luka Berat.

Kapolsek Sukasada Kompol I Ketut Darmita, SS saat dikonfirmasi menjelaskan bahwa “Sudah menjadi tugas dan kewajiban unit opsnal untuk melakukan kring dimalam hari dalam rangka menciptakan situasi kamtibmas wilkum Polsek Sukadada tetap aman terkendali”, ucapnya singkat. (Priya).

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *