Pengunjung dan Pedagang Pasar Celancang, Dapat Masker Gratis

Jumat, 19 Februari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

POLRES CIREBON KOTA, Detikkasus.com – Giat Pembagian masker gratis oleh Polsek Kapetakan kepada pengunjung dan pedagang pasar, bertempat di Pasar Clancang, Desa Purwawinangun, Kecamatan Suranenggala, Kabupaten Cirebon, Provinsi Jawa Barat, dipimpin oleh Pawas Ipda Sudrajat (Kanit Lantas), Jumat (19/2/2021) siang.

Baca Juga:  Kapolresta Pimpin Pelantikan Wakapolresta Cirebon

Adapun anggota TNI-Polri yang melaksanakan pembagian masker yakni, Aiptu Saidi, Aiptu Sukanan, Aipda Mamnun dan Brigadir Sutardi, serta anggota Koramil 2021 Kapetakan
2 (dua) personel.

Dijelaskan Kapolres Cirebon Kota AKBP Imron Ermawan, SH., S.IK., M.H melalui Kapolsek Kapetakan AKP Didi Setyadi, SH, kegiatan itu dilaksanakan dalam rangka Operasi Yustisi, terkait Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat (PPKM) skala mikro.”Guna pencegahan dari wabah Covid-19, khususnya di wilayah hukum Polsek Kapetakan, dan pada umum wilayah di kota/kabupaten Cirebon,” tegasnya.

Baca Juga:  Komitmen Polri Kawal Pendistribusian Logistik Pemilu

“Dalam kegiatan ini, anggota Polsek Kapetakan, telah membagikan masker kepada masyarakat sebanyak 50 pcs, untuk masyarakat yang tidak memakai masker,” tambah AKP Didi Setyadi, SH.

Baca Juga:  Polsek Busungbiu Beri Perhatian Kepada Warga yang Sedang Berdukacita

Ditegaskan Kasubbag Humas Polresta Cirebon Iptu Ngatidja, SH.MH, selama berlangsungnya kegiatan, situasi berjalan dengan aman kondusif, serta menerapkan Protokol Kesehatan (Prokes). (Caswila)

Berita Terkait

Polres Tanjab Barat Kerahkan 234 Personel Gabungan pada Pilkada 2024
Wong Dermayu Ngucap aken Selamat atas Dilantiknya Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Waka Polri yang Baru
Kapolri resmi lantik Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Wakapolri 
Asta Cita 100 Hari Program Presiden RI Inspektorat Tanjabbarat Mengundang Awak Media dalam Pencegahan Anti Korupsi
Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 
Program 100 Hari Asta Cita Presiden RI  Prabowo Subianto, Satresnarkoba Polres Tanjab Barat kembali Berantas Narkoba
Selama Oktober 2024, Satresnarkoba Polresta Cirebon ungkap 13 Kasus dan amankan 17 Tersangka
Polresta Cirebon gelar Upacara Peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-96 Tahun 2024

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 20:59 WIB

Polres Tanjab Barat Kerahkan 234 Personel Gabungan pada Pilkada 2024

Kamis, 14 November 2024 - 09:57 WIB

Wong Dermayu Ngucap aken Selamat atas Dilantiknya Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Waka Polri yang Baru

Senin, 11 November 2024 - 16:10 WIB

Kapolri resmi lantik Komjen Pol Ahmad Dofiri sebagai Wakapolri 

Jumat, 8 November 2024 - 14:13 WIB

Asta Cita 100 Hari Program Presiden RI Inspektorat Tanjabbarat Mengundang Awak Media dalam Pencegahan Anti Korupsi

Rabu, 6 November 2024 - 20:24 WIB

Ingin Mendapatkan Keuntungan Besar Pengedar Narkoba mencampur Sabu dengan Tawas 

Berita Terbaru

Uncategorized

KPU Pulang Pisau Gelar Kegiatan Jalan Sehat

Minggu, 17 Nov 2024 - 17:07 WIB