Pengamanan Jalur Lalulintas Pagihari di Depan SMP N 2 Busungbiu

Polda Bali – Polres Buleleng , detikkasus.com – Pengamanan jalur dan pengaturan arus lalulintas ditempat-tempat keramaian, Sekolah-sekolah, dan persimpangan persimpangan jalan terus dilakukan oleh Personil Polsek Busungbiu Jajaran dari Polres Buleleng.

Seperti yang dilakukan oleh Kapolsubsektor Tegalasih Polsek Busungbiu Jajaran dari Polres Buleleng Ipda I Nyoman Anom Putra.pada pagi hari ini. Senin (15/1/2018).

Baca Juga:  Kapolsek Tejakula Pimpin Langsung Pemeriksaan Kendaraan Bermotor 

Setiap pagi mulai pada pkl. 06.30 wita, Kapolsubsektor Tegalasih Polsek Busungbiu yang merupakan Jajaran dari Polres Buleleng Ipda I Nyoman Anom Putra, S.H. sudah berdiri siaga dipinggir jalan didepan SMP N 2 Busungbiu di Desa Tista Kecamatan Busungbiu untuk melakukan pengaturan arus lalulintas dan membantu para pelajar dan masyarakat khususnya pejalan kaki saat menyebrang jalan.

Baca Juga:  Karena cuaca Yang Tidak Menentu di Waktu Malam Unit Opsnal Tingkatkan Kring Pada Pemukiman

Kapolsek Busungbiu AKP I Nengah Muliadi.S.H. Saat dikonfirmasi mengatakan “Pengamanan jalur lalulintas pada pagi hari didepan sekolah-sekolah yang letaknya dipinggir jalan raya, bertujuan untuk mencegah terjadinya gangguan kamtibmas kepadatan maupun kecelakaan lalulintas”, ujar kapolsek Busungbiu AKP I Nengah Muliadi, S.H.

Baca Juga:  Serka Harsoyo Babinsa Koramil 0816/09 dalam pengamanan malam puncak geyar 17 Agustus 2019 di Desa Terik Kec. Krian Kab. Sidoarjo.

Menurut Kapolsek “dengan adanya personil polri yang melaksanakan pengamanan dan Pengaturan arus lalulintas diharapkan bisa memberikan rasa aman kepada para pelajar dan masyarakat saat beraktifitas”, pungkasnya.(Ryu)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *