Pengamanan Dan Pengaturan Lalin Pengabenan Warga.

Polda Bali – Polres Buleleng, detikkasus.com – pada hari ini Selasa, 30 Oktober 2018, Pukul 09.00 wita, Unit Sabhara Polsek Gerokgak Polres Buleleng Aipda Agung Arsika bersinergi dengan pecalang melaksanakan kegiatan Pengamanan dan pengaturan lalin Pengabenan warga.

Baca Juga:  Polres Madiun Kota Gelar Apel Pelatihan Satkamling, Sinergitas dengan Pam Swakarsa Wujudkan Kamtibmas

Kegiatan dilaksanakan dari rumah duka menggunakan jalan Singaraja – Gilimanuk sampai dengan kuburan Hindu Desa Pakraman Pejarakan berjarak 1 Km , Pada saat kegiatan berkolaborasi dengan Pecalang .

Baca Juga:  Kades Seken wahyudi lantik Perangkat Kepala Dusun

Kapolsek Gerokgak Kompol Made Widana, SH, saat dikonfirmasi menjelaskan ” apa yang dilakukan oleh Polri yg bersinergi dengan Pecalang melaksanakan pengamanan dan Pengaturan pada saat warga melaksanakan kegiatan dan merupakan salah satu bentuk pelayanan kepada masyarakat, guna menciptakan keamanan dan kenyamanan”, ucapnya.

Baca Juga:  Ditemani Secangkir Kopi Ngobrol Bersama Warga Wujud Rasa Kebersamaan

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *