Pendampingan Babinsa dalam Persiapan Tanam Padi

Jumat, 24 November 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

NO: PR / 4186 / XI / PENREM / 2017
Lamongan, detikkasus.com – Babinsa Koramil 0812/16 Sekaran membantu petani menanam padi dengan melakukan pembajakan sawah. Seperti yang dilakukan Serda Kurdi melaksanakan pendampingan meninjau lahan sawah yang akan ditanami padi oleh anggota kelompok tani Desa Besur Kec Sekaran. Jumat 24/11/2017

Menurut Danramil 0812/16 Sekaran Kapten Inf Sutikno, Saya perintahkan Babinsa agar selalu aktif turun kesawah untuk melaksanakan pendampingan kepada petani. “Saat ini kelompok tani mulai membajak sawah dan lahan mereka didukung pengairan yang lancar, sehingga beberapa wilayah di Sekaran yang memiliki lahan persawahan, mulai di siapkan untuk ditanami lagi” katanya.

Baca Juga:  TNI Polri Bantu Kelancaran Bansos Kades Tarokan

Masih kata Danramil “Untuk menggenjot produktifitas panen, pihaknya sudah mengintruksikan agar diupayakan percepatan masa persiapan tanam dengan mendukung prasarana mesin pertanian dan perluasan lahan, sehingga target produksi tersebut mampu dicapai dalam rangka menunjang program ketahanan pangan nasional,” ungkapnya.

Baca Juga:  Kunjungi Warganya Bhabinkamtibmas DesaTambakan Data Pengungsi di Desa Binaan

Pendampingan penyiapan lahan, mengolah dan menanam padi juga dimaksudkan untuk memberi support kepada petani agar lahan sawah yang ada di desa terus dijaga. Sehingga kebutuhan padi di wilayah Sekaran bisa terus ditingkatkan. “Seperti yang kita ketahui bahwa banyak petani yang kurang tertarik menanam padi dan lebih menyenangi menanam polowijo cabe, terong dan lainya karena hasilnya lebih menjanjikan. Untuk itu, dengan adanya kegiatan seperti ini bisa memancing warga pedesaan mau tetap melakukan penanaman padi dan tetap menjaga persawaan,”. (Penrem 082/CPYJ ).

Baca Juga:  Harkamtibmas, Anggota Binmas Laksanakan Sambang Ditempat Keramaian

Authentifikasi :
Kapenrem 082/CPYJ, Mayor Caj (K) Candra Yuniarti, S.S

Berita Terkait

Kelurahan Bendungan Siap Sambut Masa Tenang Pilkada 2024
Direktur LKBH Barisan Pejuang Keadilan Siap Kawal Kasus Oknum Polisi Tembak Pelajar di Semarang
Rahul Kelas 7A SMP Muhammadiyah 3 Semarang Juara 1 National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro
APITU Jawa Tengah: Mewujudkan Praktisi HVAC yang Kompeten dan Berkualitas
Forum Kesehatan Kelurahan (FKK) Bendungan Gelar Kegiatan PHBS Bersama Warga
Jaguar Perkasa Boxing Fight: Langkah Untuk Jaguar Perkasa Boxing Fight: Langkah Untuk Memajukan Atlet Tinju Jawa Tengah Atlet Tinju Jawa Tengah
Penanggung Jawab Pengembang Perumahan Grand Abinaya Tembalang Kota Semarang Menghilang, Konsumen Resah
MediaJejak Kasus Group Jalin Silaturahmi dengan Pendam IV Diponegoro untuk Tingkatkan Kemitraan

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 07:26 WIB

Kelurahan Bendungan Siap Sambut Masa Tenang Pilkada 2024

Selasa, 26 November 2024 - 06:18 WIB

Direktur LKBH Barisan Pejuang Keadilan Siap Kawal Kasus Oknum Polisi Tembak Pelajar di Semarang

Minggu, 24 November 2024 - 23:01 WIB

Rahul Kelas 7A SMP Muhammadiyah 3 Semarang Juara 1 National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro

Sabtu, 23 November 2024 - 16:20 WIB

APITU Jawa Tengah: Mewujudkan Praktisi HVAC yang Kompeten dan Berkualitas

Sabtu, 23 November 2024 - 13:38 WIB

Forum Kesehatan Kelurahan (FKK) Bendungan Gelar Kegiatan PHBS Bersama Warga

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB