Pembukaan Pelatihan Pertanian Di SP3T Jombang

Selasa, 24 Oktober 2017

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

NO: PR / 3721 / X / PENREM / 2017
Jombang. Detikkasus.com – Guna meningkatkan Swasembada Pangan Nasional, Kodam V Brawijaya melalui Dodik Bela Negara Dam V/Brawijaya mengadakan pembukaan Pelatihan Sentra Pelayanan Pertanian Padi Terpadu SP3T tahun 2017 yang berada di Desa Denanyar Kec. Jombang Kabupaten Jombang, Senin 23 oktober 2017.
Pelatihan ini dimaksudkan untuk meningkatkan keterampilan dan pengetahuan para prajurit, utamanya dalam mendukung tugas pokok dalam hal pembinaan dan bersosialisasi di tengah-tengah masyarakat.
” Pelibatan TNI bidang pertanian bekerjasama dengan Kementerian Pertanian merupakan perintah langsung dari Presiden Joko Widodo kepada Panglima TNI yang bertujuan untuk membangun Ketahanan pangan Indonesia, karena melalui pembinaan ketahanan pangan akan membentuk ketahanan ekonomi, karena pertahanan negara yang kuat terletak kepada masyarakat yang sejahtera “, jelas Danrem.
” Para Babinsa sebelum diberikan pembinaan dan pendampingan kepada petani, terlebih dahulu diberikan pelatihan oleh TNI Angkatan Darat terkait bidang pertanian, lanjut Kolonel Kav Gathut Setyo Utomo selaku Danrem 082/CPYJ dalam sambutannya saat acara pembukaan.
Pelatihan Pertanian yang diikuti oleh 36 anggota dari perwakilan tiap tiap Kodam se-Indonesia, dimaksudkan salain untuk mendukung tugas pokok sebagai Aparat Kewilayahan juga kontribusi prajurit TNI memberikan kepeloporan dalam hal mengolah dan mendayagunakan lahan pertanian, agar lahan tersebut memiliki produktifitas yang tinggi. Diharapkan nantinya peserta latihan bisa memberikan contoh bagi lingkungan masyarakat khususnya pada bidang pertanian, sehingga dapat ikut berperan serta dalam upaya peningkatan kesejahteraan masyarakat. Secara lebih luasnya lagi dapat mendukung upaya Pemerintah dalam swasembada pangan.
Hadir pada acara tersebut Kolonel Kav Gathut Setyo Utomo, S.I.P. (Danrem 082/CPYJ), Dandim jajaran korem 082/CPYJ, Dan Dodik Bela Negara Dam V/Brw, Dan/Ka Bapras jajaran Korem 082/CPYJ, Kompol Heru ( Polres Jombang), Bapak Hadi Purwanto ( Dinas Pertanian Kab Jombang), Jajaran Perwira Staf dan Danramil Kodiim 0814/Jombang, Paserta Latihan dari perwakilan Kodim se Indonesia. (Penrem 082/CPYJ ).

Baca Juga:  Penangkapan Terduga Teroris di Riau, D. Manurung: Ciutan dan Paradigma Fahri Hamzah Keliru, Bukan Kapabilitasnya Hanya Prespektif.

Authentifikasi :
Kapenrem 082/CPYJ, Mayor Caj (K) Candra Yuniarti, S.S

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Bondalem Bersama Kasatgas Linmas Pantau Situasi Kamtibmas Pasca Pelaksanaan Pilkel

Berita Terkait

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan
Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan
MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir
Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.
Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur
Listrik Hotel Rivoli Kualatungkal Padam saat Acara, Manajement Hotel: Kami berikan Kompensasi Potongan Harga
Adi Setijawan: Apresiasi Keputusan Pemkot Semarang Batalkan Kenaikan E-Restribusi di Pasar Burung Karimata
Dr. H. AM Juma’i SE., MM Ketua FKSB Angkat Bicara Terkait Kenaikan E Retribusi

Berita Terkait

Selasa, 5 November 2024 - 10:54 WIB

Lembaga Konsultasi Bantuan Hukum (LKBH) Barisan Pejuang Keadilan Berkomitmen Tegakkan Keadilan

Minggu, 27 Oktober 2024 - 15:23 WIB

Kondisi Tiang Listrik Rusak, Respon Cepat PLN ULP Kualatungkal segera Kroscek Lokasi untuk Perbaikan

Kamis, 24 Oktober 2024 - 06:32 WIB

MPW Pemuda Pancasila Jateng Gelar Rakorwil, Seluruh Ketua Bidang dan Ketua MPC Hadir

Sabtu, 12 Oktober 2024 - 21:12 WIB

Peristiwa Naas!! Akibat Angin Kencang Pohon Kelapa Tumbang, Timpa rumah milik warga Pekon Teba Bunuk, Kotaagung Barat.

Jumat, 11 Oktober 2024 - 16:39 WIB

Warga Berencana Melapor ke Polisi, Diduga Nama dan Tanda Tangan Dipalsukan untuk Kredit di BPR Weleri Makmur

Berita Terbaru