Pembangunan Jembatan Bintuhan Mengutamakan Kualitas

Detikkasus.com l Kaur Bengkulu

Proyek jembatan sungai Bintuhan di bangun sumber dana DAK Reguler tahun 2019

Kepala teknisi proyek jembatan sungai Bintuhan Ahmad Sugeng mengatakan volume jembatan 25.60 Meter X 8.30 Meter

Konstruksi lantai beton jembatan di buat ukuran yang berbeda,bagian kiri dengan kanan masing” berukuran 20 cm kemudian bagian tengah ketebalan 25 cm,tujuan nya untuk melancarkan air cepat turun kebawah jangan sampai mengendap diatas dasar jembatan

Baca Juga:  Pemilik Kuari Belum Melapor Izin Perpanjangan

Kemudian trotoar jembatan sebelah kiri dan kanan di pasang dengan ketinggian 25 cm,matrial jembatan seperti Gerder -pelat beton (alas lantai) dan diaprama kita pakai produk WK,pemasangan gerder kita pakai lapisan elastomer,kita tidak main-main pembangunan di sesuaikan dengan bastek

Baca Juga:  Muspika Jenggawah dan Muspika Tempurejo Hadiri Pembukaan Pasar Murah Plus

Di konfirmasi tentang bangunan pelat injak,Sugeng mengatakan,biaya pelat injak sebelah kiri di revisi,dana pelat injak di alihkan untuk biaya penurunan badan jalan (pemangkasan tebing) kita pasang percuma karena tahun depan nyambung lagi tutup A.Sugeng Senin 11/11/2019

Baca Juga:  Desa Tuguk Bangun Jalan Usaha Tani Hamparan "Labu Kembung"

(Rza)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *