Pekerja Proyek Tewas Tertimpa Longsor Lubang Pondasi Bangunan

Kamis, 5 Oktober 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

SANGGAU I Detikkasus.com – Seorang pekerja proyek pembangunan Kantor Sat Pol PP Kabupaten Sanggau Kalbar tewas setelah tertimpa lonsor lubang galian tanah untuk pembuatan pondasi tiang bangunan, Rabu (4/10/2023).

Kasat Reskrim Polres Sanggau, AKP Indrawan Wira Saputra menyampaikan, berdasarkan cerita saksi Supardi, kejadian bermula saat korban bernama Haryanto memotong kayu cerucuk dengan menggunakan mesin chainsaw di dalam lubang galian. Tiba-tiba tanah timbusan yang berada di samping korban longsor dan menimbun korban.

Baca Juga:  Pj. Bupati Landak Hadiri Peresmian Markas PMI Provinsi Kalbar sekaligus Donor Darah Hari Pramuka ke-62 Tahun 2023

Mengetahui kejadian tersebut para pekerja lainnya memberhentikan pekerjaan dan melakukan pertolongan kepada korban. Setelah sekitar 10 menit, korban berhasil ditolong dari lubang galian. Korban kemudian dievakuasi ke RSUD M.Th Djaman Sanggau untuk dilakukan pertolongan medis.

Baca Juga:  Wartawan Lamongan di Aniaya Oknum TNI dan Preman di Kalangan 303 Sabung Ayam

“Sesampainya di RSUD M.Th Djaman Sanggau, dokter menyatakan korban telah keadaan meninggal dunia. Jenazah korban kemudian dibawa pihak keluarga ke rumah duka,” kata Indrawan.

Baca Juga:  Polsek Kuala Simpang Patroli Harkamtibmas, Begini Kegiatannya.

Indrawan berharap berita meninggalnya korban tidak dipelesetkan sehingga menimbulkan kegaduhan di masyarakat . Pihak keluarga juga sudah telah menyatakan peristiwa tersebut murni merupakan musibah dan mengiklaskan kepergian
korban.”Pungkasnya.

(Hadysa Prana)

Sumber : Matnaji

Berita Terkait

Dua Dirut BPRS Tanggamus Jadi Tersangka, Ketua Lembaga TAJI dan SP3 Sampaikan Apresiasi Kepada Kajari Tanggamus.
Pj Bupati Pringsewu Buka Kegiatan PKU Akbar PNM
Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus
Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon
Polsek Talun Kembalikan Santri Al Bahjah Yang meninggalkan pondok tanpa ijin ke Ponpes
Bersama Warga Pakunden, Koptu Slamet Prasetyo Kerja Bakti Bersihkan Kali Miri
Gebyar Festival anak indonesia sekabupaten cirebon

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 08:15 WIB

Dua Dirut BPRS Tanggamus Jadi Tersangka, Ketua Lembaga TAJI dan SP3 Sampaikan Apresiasi Kepada Kajari Tanggamus.

Rabu, 13 November 2024 - 18:43 WIB

Pj Bupati Pringsewu Buka Kegiatan PKU Akbar PNM

Rabu, 7 Agustus 2024 - 18:14 WIB

Kunker Danrem 081 DSJ Kolonel Inf Rama Pratam ke Kodim 0808 Blitar

Jumat, 2 Agustus 2024 - 14:48 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiyakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon Detikkasus

Jumat, 2 Agustus 2024 - 13:42 WIB

Ibu Ning Wahyu Melantik Agus Subiakto Sebagai Ketua DPK APINDO Kota Cirebon

Berita Terbaru

Pilkada

Lucky Hakim-Syaefudin: Ini Kemenangan Rakyat Indramayu

Rabu, 27 Nov 2024 - 21:34 WIB