Pasukan Kodim 0824 Ikuti Apel Gelar Pasukan Operasi Zebra Terpusat Di Polres Jember

Selasa, 30 Oktober 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jember.               Bertempat di Mapolres Jember pada Selasa 30/10/2018 Pukul 07.00 Wib dilaksanakan Apel Gelar Pasukan Operasi Terpusat Zebra Semeru 2018  yang dipimpin oleh Wakapolres Jember Kompol Bagus Ikhwan Cristian.

Hadir pada apel gelar pasukan tersebut diantaranya par perwakilan dari Komandan Satuan TNI se Kab Jember, Perwakilan OPD Kab Jember serta pasukan upacara  Kodim 0824 gabungan dengan Subdenpom V/3-2 Jember  1 SST (Satuan Setingkat Pleton),  SST Sabhara, SST Bhabinkamtibmas, SST Satlantas, SST Gabungan Reskrim, Resmob dan Reskoba Polres Jember serta SST Satpol PP Gabungan dengan Dishub.

Baca Juga:  Detik Kasus | Fenomena Pelanggaran Di Pintu Perlintasan Kereta Api

Dalam apel gelar pasukan tersebut juga dilakukan penyematan pita kepada petugas operasi yang terdiri dari perwakilan dari SubDenpom V/3-2, Satlantas Polres Jember serta Dinas Perhubungan Pemkab Jember.

Baca Juga:  Pemantapan Penggunaan E-Kinerja BKN

Menyikapi kegiatan tersebut Komandan Kodim 0824 Jember Letkol Inf Arif Munawar menyampaikan bahwa Kodim 0824 selama ini selalu bersinergi dengan polres Jember dalam rangka cipta kondisi menjelang Pemilu 2019 dengan melaksanakan patroli-patroli bersama secara periodik  pada waktu-waktu tertentu dan saat malam minggu.

Baca Juga:  Rutan kelas II B KotaBumi Lampung utara Siap bersinergi dengan Rekan media

Termasuk pada Operasi Zebra Semeru 2018 ini kita Kodim 0824 Jember Siap Mendukung Perkuatan Polres Jember,  dalam rangka mewujudkan ketertiban masyarakat utamanya dalam berlalu lintas di jalan raya dan dalam kegiatan-kegiatan lainnya.  (sis24)

Berita Terkait

Kelurahan Bendungan Siap Sambut Masa Tenang Pilkada 2024
Direktur LKBH Barisan Pejuang Keadilan Siap Kawal Kasus Oknum Polisi Tembak Pelajar di Semarang
Personil TNI 0419 Tanjab Barat siap Mengamankan Pilkada 2024
Rahul Kelas 7A SMP Muhammadiyah 3 Semarang Juara 1 National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro
APITU Jawa Tengah: Mewujudkan Praktisi HVAC yang Kompeten dan Berkualitas
Forum Kesehatan Kelurahan (FKK) Bendungan Gelar Kegiatan PHBS Bersama Warga
Jaguar Perkasa Boxing Fight: Langkah Untuk Jaguar Perkasa Boxing Fight: Langkah Untuk Memajukan Atlet Tinju Jawa Tengah Atlet Tinju Jawa Tengah
Penanggung Jawab Pengembang Perumahan Grand Abinaya Tembalang Kota Semarang Menghilang, Konsumen Resah

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 07:26 WIB

Kelurahan Bendungan Siap Sambut Masa Tenang Pilkada 2024

Selasa, 26 November 2024 - 06:18 WIB

Direktur LKBH Barisan Pejuang Keadilan Siap Kawal Kasus Oknum Polisi Tembak Pelajar di Semarang

Senin, 25 November 2024 - 11:30 WIB

Personil TNI 0419 Tanjab Barat siap Mengamankan Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 23:01 WIB

Rahul Kelas 7A SMP Muhammadiyah 3 Semarang Juara 1 National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro

Sabtu, 23 November 2024 - 16:20 WIB

APITU Jawa Tengah: Mewujudkan Praktisi HVAC yang Kompeten dan Berkualitas

Berita Terbaru