Pastikan Tahap Rekapitulasi Surat Suara Di PPK Aman Kapolres Patroli Di Sejumlah Kantor Kecamatan Kabupaten Gresik

Jumat, 26 April 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

detikkasus.com|Gresik Selasa(23/4/2019) Untuk memastikan kelancaran pelaksanaan pengamanan rekapitulasi suara hasil pemilu oleh PPK, Kapolres Gresik AKBP Wahyu S Bintoro, SH SIK MSi melakukan pemantauan dan pengamanan proses penghitungan di PPK sejumlah Kecamatan Kabupaten Gresik, (23/4) malam.

Pada kunjungannya Kapolres Gresik, AKBP Wahyu S Bintoro turun langsung ke lapangan keliling kecamatan untuk memastikan kekuatan personil Polri yang melaksanakan kegiatan pengamanan rapat pleno terbuka di PPK.

Baca Juga:  Pawas Bersama Anggota Polsek Tejakula Mengamankan Kegiatan Hiburan Joged di Desa Madenan

Selain itu Kapolres Gresik juga melakukan pemantauan terhadap ruangan penyimpanan kotak logistik Pemilu untuk menjamin keamanan surat suara.

“Ini untuk memastikan kondusifitas, sehingga pelaksanaan Pemilu tahun 2019 diwilayah Gresik berjalan lancar dan aman,” kata Kapolres Gresik saat melaksanakan patroli di PPK Kecamatan Bungah Kabupaten Gresik, selasa malam.

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas Desa Kayuputih Melaksanakan Sambang Ke Rumah Warga Banjar Dinas Sinalud

Selama pengamanan berlangsung Kapolres mengingatkan kepada seluruh anggota untuk siap siaga, meski situasi kondusif jangan sampai lengah apalagi kecolongan sehingga timbul gangguan kamtibmas diwilayah.

“Anggota pengamanan tidak boleh meninggalkan tempat, harus di lengkapi dengan rompi anti peluru, senjata laras panjang, selain Itu Kapolsek wajib untuk tidur di PPK untuk memastikan Proses rekapitulasi di tingkat PPK berjalan dengan aman dan kondusif,” terang Kapolres.

Baca Juga:  Turunkan Angka Pelanggaran Polsek Singaraja Gelar Razia Ranmor di Jalan

Untuk memastikan wilayahnya aman Kapolres Gresik sudah melakukan kunjungan di Sejumlah PPK seperti tadi malam di PPK Kecamatan Sidayu dan Kecamatan Bungah serta pada PPK di wilayah kota Gresik dan wilayah Selatan baik wringinanom, driyorejo, kedamean dan menganti pada waktu sebelumnya.(Her)

Berita Terkait

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu
Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah
AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung
Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari
Musyawarah Pekon Pardasuka Bahas RKP Tahun 2025
Kajari Tanggamus Janji, Dalam Kurun Waktu dua Bulan Akan ada Tersangka Dalam Kasus CTscen RSUDBM dan BPRS Tanggamus.
Kadis Kominfo Mewakili Pj. Bupati Menghadiri Pelantikan Dewan Pimpinan Cabang Ruang Jurnalis Nusantara (DPC RJN) Tanggamus.
Panen Perdana Padi Metode TOT di Pringsewu, Hemat Biaya Tanam 40%

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 22:04 WIB

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Jumat, 1 November 2024 - 15:52 WIB

Partai Ummat Pringsewu Siap Menangkan Adi-Hisbullah

Selasa, 29 Oktober 2024 - 11:19 WIB

AdiLah Satu- satunya Calon Pringsewu yang Hadir Dalam Deklarasi Damai PWI Lampung

Kamis, 26 September 2024 - 19:06 WIB

Dinkes Pringsewu Monitoring STBM Pilar 2, 3, dan 4 di Pekon Podosari

Kamis, 26 September 2024 - 14:34 WIB

Musyawarah Pekon Pardasuka Bahas RKP Tahun 2025

Berita Terbaru

Berita Terkini

Sujadi Saddat Mangkir Lagi dari Panggilan Ke Dua Bawaslu

Kamis, 7 Nov 2024 - 22:04 WIB