PAPDA Kota Semarang Mendukung FGD Wujudkan Pemilu 2024 Aman, Damai Dan Kondusif

Kamis, 19 Oktober 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com |JATENG & DIY

SEMARANG- PAPDA Kota Semarang berkesempatan hadir dan mendukung Pemilu Damai Aman Dan Kondusif dalam Focus Group Discussion ( FGD) bertempat di Astina Hall Hotel, Jalan Letjen S .Parman No. 29 Semarang, Rabu (18/10/2023)

FGD ini Diselenggarakan Polda Jateng berkerjasama dengan Bawaslu dan KPU, yang dihadiri lebih dari 50 perwakilan Ormas yang bernaung di Forum Komunikasi Ormas Semarang Bersatu (FKSB).

Baca Juga:  Bhabinkamtibmas dan Pecalang Desa Adat Subuk, Lakukan Pengamanan Kegiatan Piodalan di Pura Batur

Ketua PAPDA Kota Semarang Rozikin Subastian BD didampingi wakil Ketua PAPDA Kota Semarang Tatang Muryanto ikut Menghadiri FGD Kali ini.

Rozikin Subastian BD mewakili PAPDA Kota Semarang memberikan apresiasi atas terselenggaranya kegiatan FGD kali ini.

Baca Juga:  Penanda bahaya ada lobang warga gunakan pohon pisang.

“Tidak lama lagi kita akan melaksanakan pesta demokrasi pada tahun 2024 untuk menentukan calon Pemimpin dan penerus bangsa.
Harapan saya semoga pesta kita nantinya bisa berjalan dengan aman, damai dan bisa mendapatkan pemimpin yang berintegritas.
Seluruh proses tahapan Pesta Demokrasi bisa berjalan dengan baik apabila didukung dengan komunikasi yang baik, karena dengan komunikasi bisa menangkal segala bentuk potensi kerawanan yang bisa terjadi.
Jangan memberikan kesempatan ruang waktu kepada siapaun yang ingin mengacaukan berjalannya pesta demokrasi khususnya di wilayah Provinsi Jawa Tengah, ungkap Rozikin BD

Baca Juga:  Seputar Peristiwa | Buntut Rapat Tertutup, DPRD Sekadau" Jangan Masuk Angin"

(Red)

Berita Terkait

Kelurahan Bendungan Siap Sambut Masa Tenang Pilkada 2024
Direktur LKBH Barisan Pejuang Keadilan Siap Kawal Kasus Oknum Polisi Tembak Pelajar di Semarang
Rahul Kelas 7A SMP Muhammadiyah 3 Semarang Juara 1 National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro
APITU Jawa Tengah: Mewujudkan Praktisi HVAC yang Kompeten dan Berkualitas
Forum Kesehatan Kelurahan (FKK) Bendungan Gelar Kegiatan PHBS Bersama Warga
Jaguar Perkasa Boxing Fight: Langkah Untuk Jaguar Perkasa Boxing Fight: Langkah Untuk Memajukan Atlet Tinju Jawa Tengah Atlet Tinju Jawa Tengah
Penanggung Jawab Pengembang Perumahan Grand Abinaya Tembalang Kota Semarang Menghilang, Konsumen Resah
MediaJejak Kasus Group Jalin Silaturahmi dengan Pendam IV Diponegoro untuk Tingkatkan Kemitraan

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 07:26 WIB

Kelurahan Bendungan Siap Sambut Masa Tenang Pilkada 2024

Selasa, 26 November 2024 - 06:18 WIB

Direktur LKBH Barisan Pejuang Keadilan Siap Kawal Kasus Oknum Polisi Tembak Pelajar di Semarang

Minggu, 24 November 2024 - 23:01 WIB

Rahul Kelas 7A SMP Muhammadiyah 3 Semarang Juara 1 National Karate Championship Tahun 2024 Piala Pangdam IV/Diponegoro

Sabtu, 23 November 2024 - 16:20 WIB

APITU Jawa Tengah: Mewujudkan Praktisi HVAC yang Kompeten dan Berkualitas

Sabtu, 23 November 2024 - 13:38 WIB

Forum Kesehatan Kelurahan (FKK) Bendungan Gelar Kegiatan PHBS Bersama Warga

Berita Terbaru

Uncategorized

Potret Pilkada Bojonegoro Dari Masa ke Masa

Rabu, 27 Nov 2024 - 14:20 WIB