Pantau Situasi dan Kegiatan Masyarakat Bhabinkamtibmas Desa Kekeran Rutin Melaksanakan Sambang Desa

Polda Bali – Polres Buleleng , detikkasus.com – Pantau Situasi, Bhabinkamtibmas Desa Kekeran Polsek Busungbiu Polres Buleleng Brigadir Gede Srestha Dharma melaksanakan sambang kedesa binaan. Rabu (20/06/2018).

Kegiatan sambang desa dan kunjungan kerumah warga desa binaan merupakan kegiatan rutin yang dilakukan oleh Brigadir Gede Srestha Dharma selaku petugas Babinkamtibmas.

Baca Juga:  Media dan Rakyat Kecil: Ketidakadilan di Balik Pemberitaan Kasus Korupsi Miliaran Sepi Pemberitaan, Masyarakat Kecil Terus di Tekan

“Sambang kami lakukan untuk memantau perkembangan situasi dan kegiatan masyarakat yang ada didesa,” ucap Brigadir Gede Srestha.

Baca Juga:  Tatap Muka dilaksanakan Bhabinkamtibmas Desa Tunjung Untuk Tingkatkan Kemitraan dengan Masyarakat

Sembari memantau situasi dan kegiatan masyarakat, kegiatan tersebut juga dimanfaatkan oleh Brigadir Gede Srestha untuk menjalin silaturahmi, dan komunikasi serta menyampaikan pesan-pesan kamtibmas kepada warga didesa binaannya.

Baca Juga:  Pengenalan olahraga Softball bagi Perwira Resimen Kavaleri 2 Marinir

Kapolsek Busungbiu AKP I Nengah Muliadi.S.H, mengatakan, melalui kegiatan sambang Bhabinkamtibmas bisa menyampaikan pesan-pesan kamtibmas dan mengajak warga untuk bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban dilingkungan tempat tinggalnya masing-masing,”ungkapnya.(Ryu)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *