PAD PD Jasa Yasa Terus Meningkat

Rabu, 19 September 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Malang – Kinerja apik Perusahaan Daerah (PD) Jasa Yasa Kabupaten Malang, dalam kurun waktu tiga (3) tahun terbilang cukup baik.

Hal ini, dikarenakan magnet kuat pantai Balekambang dan pantai lainnya yang dikelolah PD Jasa Yasa, terus menyedot pengunjung atau wisatawan dari berbagai daerah, baik dalam maupun luar Kabupaten Malang bahkan wisatawan Mancanegara.

Dari data laporan keuangan PD Jasa Yasa Kabupaten Malang, tercatat dalam rilis setoran Pendapatan Asli Daerah (PAD), terlihat pada 2015, 2016 hingga 2017, terus mengalami peningkatan.

Baca Juga:  Sambangi Ibu Rumah Tangga Untuk Berikan Himbauan Kamtibmas

Kepada wartawan, Direktur Utama (Dirut) PD Jasa Yasa Ahmad Faiz Wildan belum lama ini mengatakan, Alhamdulillah untuk PAD Jasa Yasa dalam kurun waktu 3 tahun ini terus meningkat.

Dijelaskannya, pada tahun 2015 laba bersih sebesar Rp 406.365.704,45, setor PAD sebesar 55%. Sementara pada tahun 2016, laba bersih naik sebesar Rp 547.361.900,00, setor PAD 55%.
Sedangkan pada tahun 2017, laba bersih terus meningkat menjadi Rp 600.248.846,00, setor PAD 55%.

Baca Juga:  Upaya Preventif Cegah Kriminalitas Polsek Banjar Melakukan Patroli Dialogis

Dengan adanya kenaikan PAD yang terbilang cukup menunjang ini, menjadi penyemangat bagi kami untuk lebih giat lagi dalam bekerja, agar PAD bisa dipertahankan bahkan tambah naik ditahun mendatang, ucapnya.

Ditambahkannya, kenaikan PAD tersebut, adalah sebagai wujud kerja keras seluruh elemen dalam memajukan sektor pariwisata yang menjadi salah satu program strategis di bawah kepemimpinan Bupati Malang Dr H Rendra Kresna.

“Kami sangat berterima kasih kepada seluruh masyarakat khususnya para wisatawan yang tetap antusias untuk berkunjung ke pantai Balekambang, sehingga PAD terus meningkat,” ungkap Wildan.

Baca Juga:  Evaluasi Kinerja Dewan Pers, DPD RI Jadwalkan RDP

“Alhamdulillah, para wistawan tetap terus antusias untuk berkunjung ke pantai Balekambang, baik hari biasa maupun hari libur, mas” ujarnya.

Bahkan kata Wildan, dalam libur lebaran tahun ini, pantai Balekambang bisa menembus 10 ribu pengunjung dalam sehari dan ini adalah suatu kepercayaan besar dari masyarakat banyak terhadap pihaknya sebagai pengelola pantai Balekambang untuk terus meningkatkan kinerja. (Erwin).

Berita Terkait

Peningkatan Kapasitas Pemerintah Desa Gedung Sako Satu, Tim Ahli Dari Ipda Kaur
Pelaku Penyalahgunaan Narkotika Di Nisel Di Amankan Oleh Tim Opsnal Satres Narkoba Polres Nias Selatan
Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil
Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang
Indonesia Menyala! Presiden Prabowo resmi menghapus utang macet UMKM, Petani dan Nelayan
Pelaksanan Acara Konfrensi Pers Di Kantor Bea Cukai Kota Langsa, Belasan Wartawan Media Online
Pelindo III Selalu Ingkar Janji ! Warga Lembar Akan Mengadu Ke Komisi II DPR-RI Dan Presiden RI
Kasus Judol Di Kementerian Komdigi Jadi Atensi Kapolri

Berita Terkait

Rabu, 6 November 2024 - 17:45 WIB

Peningkatan Kapasitas Pemerintah Desa Gedung Sako Satu, Tim Ahli Dari Ipda Kaur

Rabu, 6 November 2024 - 04:17 WIB

Kalangan Perjudian 303 Sabung Ayam dan Dadu di Digerebek, Polresta Barelang Alhasil Menyita 85 unit sepeda motor dan 4 unit mobil

Rabu, 6 November 2024 - 01:11 WIB

Calon Wakil Bupati Kaur Bertemu Petinggi Partai Bulan Bintang

Selasa, 5 November 2024 - 21:56 WIB

Indonesia Menyala! Presiden Prabowo resmi menghapus utang macet UMKM, Petani dan Nelayan

Selasa, 5 November 2024 - 21:17 WIB

Pelaksanan Acara Konfrensi Pers Di Kantor Bea Cukai Kota Langsa, Belasan Wartawan Media Online

Berita Terbaru