Organisasi Perangkat Daerah Rembuk, Desa Stanting Bertambah

Bengkulu l Detikkasus.com – Desa stanting di kabupaten Kaur sebelumnya terdiri dari empat desa diantaranya desa Air Palawan – Desa Air Batang – Desa Sukajaya dan Desa Talang Padang.

Hari ini organisasi perangkat daerah di kabupaten Kaur rembuk stanting di aula kantor Bappeda Litbang Dalam rangka mendukung upaya percepatan pencegahan dan penanggulangan stunting di Kabupaten Kaur,adapun rembuk stanting diantaranya Badan Perencanaan Pembangunan Daerah Penelitian dan Pengembangan (Bappeda-Litbang) bersama Dinas Kesehatan dan instansi terkait, Rabu (25/8/2021).

Baca Juga:  Hearing Dengar Pendapat, Pansus Sepakat akan Merekomendasikan Pencabutan Izin Perusahaan

Rembuk stanting juga dihadiri oleh Bupati Kaur H. Lismidiato, SH, MH di dampingi Plt Sekda Drs. Ersan Syafiri, MM, Plt. Kepala Bappeda & Litbang Arsal Adelin MPd, Kepala dinas kesehatan Azwar, S.Sos dan pejabat lain nya.

Baca Juga:  SK Pensiun Setahun Belum Keluar, Anak Istri Almarhum Terkatung

Bupati Kaur mengatakan kabupaten Kaur terus berupaya untuk terbebas dari stunting,agar bias menghasilkan generasi masa depan yang sehat, produktif dan memiliki daya saing yang kuat.

Baca Juga:  Bidang LLAJ Laksanakan Pengamanan serta Pengaturan Perparkiran dan Rekayasa Lalu Lintas Ramah Tamah Kunjungan Kerja Danrem 121/ABW

Berikut Desa yang masuk desa stanting
Kecamatan Kaur Utara desa Tanjung Betung l desa Bandu agung;
– Kecamatan Nasal desa Muaradua
Desa Sumber Harafan desa Sukajaya
Desa Air palawan – Kecamatan Padang Guci Hilir desa Talang Padang desa Talang Jawi – Kecamtan Tetap desa Cucupan dan desa Babat.  (Rza)

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *