Opsgaktif Batalyon Tank Amfibi 2 Marinir, Tingkat Disiplin Prajurit Macam Kumbang

Kamis, 18 Juni 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikkasus.com | Surabaya

Dalam rangka mengurangi angka pelanggaran yang dilakukan prajurit saat berkendaraan di jalan raya dan antisipasi penyebaran Covid-19, jajaran Staf Intelijen dan Provos Batalyon Tank amfibi 2 Marinir (Yontankfib 2 Mar) laksanakan Operasi Penegakan Ketertiban dan Disiplin (Gaktibplin) di Mako Yontankfib 2 Mar Karang Pilang Surabaya. Kamis (18/06/2020)

Baca Juga:  Danyonangmor 2 Mar Peringati HUT ke 75 Korps Marinir dengan Pemotongan Tumpeng

Palakhar Pasiintel Yontankfib 2 Mar Lettu Marinir Andrianto selaku Katim melaksanakan Opsgaktibplin di pintu masuk Batalyon dengan memeriksa suhu tubuh, kelengkapan sesuai protokol kesehatan dan melaksanakan pengecekan kelengkapan kendaraan berikut surat suratnya bagi prajurit Yontankfib 2 Mar, pengecekan suhu dikandung maksud agar membiasakan prajurit untuk selalu menjaga kondisi kesehatan guna memasuki masa New Normal terhadap wabah Covid-19 sekaligus mempertahankan dan meningkatkan kedisiplinan prajurit.

Baca Juga:  WAKIL BUPATI SINTANG MEMBUKA RAPAT KERJAWILAYAH (RAKERWIL) KE.2 GKII WILAYAH II KALIMANTAN BARAT DI GEREJA KEMAH INJIL INDONESIA (GKII) FILADELFIA KERAPA SEPAN.

Selain itu dengan pengecekan kelengkapan prajurit di tengah Pandemi ini, diharapkan seluruh prajurit tetap menaati ketentuan dengan selalu menggunakan masker dan membawa hand sanitizer guna mencegah dan menekan angka penyebaran Covid-19.

Baca Juga:  Ajang tali silaturrahmi antara Pemimpin Redaksi Media yang tergabung di dalam "Kopi" Komunitas Olah Pikir dan Inspirasi

Adapun sasaran dalam kegiatan Opsgaktibplin ini adalah kelengkapan administarsi prajurit berkendaraan meliputi KTA TNI, SIM, STNK, kelengkapan kendaraan bermotor baik roda dua maupun roda empat serta penggunaan seragam TNI dengan baik dan benar.(Budi)

Berita Terkait

Nurul Alfida Fakultas Hukum UBB Angkat Bicara Soal Pengamen Di Jalanan
“Mengapa Pernikahan Dini Masih Marak?” Sebuah Pertinjauan terhadap Remaja dan Masyarakat Indonesia
Kepengurusan DPK Maliku, Sektor Desa Talio & Sektor Desa Dandang Resmi di Kukuhkan DPD Fordayak Pulang Pisau
SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.
Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.
Hasil Pekerjaan Proyek Pengaspalan Peningkatan Jalan Damai Gampong Baroe
Dit-Samapta Polda Aceh, Kembali Bagi Sembako Dalam Kegiatan “Jum’at Berkah”
Waka Polda Aceh, Hadiri Peringatan Maulid Raya Dan Peringatan 20 Tahun Tsunami Aceh
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 17 November 2024 - 12:25 WIB

Nurul Alfida Fakultas Hukum UBB Angkat Bicara Soal Pengamen Di Jalanan

Minggu, 17 November 2024 - 11:57 WIB

“Mengapa Pernikahan Dini Masih Marak?” Sebuah Pertinjauan terhadap Remaja dan Masyarakat Indonesia

Minggu, 17 November 2024 - 11:09 WIB

Kepengurusan DPK Maliku, Sektor Desa Talio & Sektor Desa Dandang Resmi di Kukuhkan DPD Fordayak Pulang Pisau

Minggu, 17 November 2024 - 00:39 WIB

SAPA “Fauzan Adami”, Menyampaikan Keprihatinannya Terhadap Fenomena Keterlibatan Oknum PNS.

Minggu, 17 November 2024 - 00:38 WIB

Dugaan Sistem Management Rumah Sakit Umum PT Cut Mutia Medica Nusantara Regional 1 Langsa.

Berita Terbaru